Masjid Tuha IndrapuristeemCreated with Sketch.

in aceh •  7 years ago 

download (2).jpg

Masjid Kuno Indrapuri adalah sebuah candi dari Kerajaan Hindu Lamuri sekitar abad ke-12 Masehi dan merupakan tempat pemujaan sebelum agama Islam masuk.

411982_620.jpg

Suatu saat, Kerajaan Hindu Lamuri perang dengan pasukan bajak laut dari Cina, dan pada akhirnya, perang dimenangkan oleh Kerajaan Lamuri atas bantuan Meurah Johan yaitu Pangeran dari Lingga (Gayo), yang kemudian menjadikan Kerajaan Lamuri sebagai penganut Islam, tempat ini yang sebelumnya kuil diubah menjadi sebuah masjid. Bangunan masjid berdiri di atas tanah seluas 33.875 meter persegi, terletak di ketinggian 4,8 meter di atas permukaan laut dan berada sekitar 150 meter dari tepi sungai Krueng Aceh.

Masjid-Indrapuri-1160x543.jpg

@askal

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Using irrelevant tags, especially popular tags, makes it hard to find good and relevant content.
Please try to use only relevant tags when posting!

#steemit

Please be mindful of topic-specific tags. These tags are for articles written in these topics.

More Info: The Game of Tags.