Menikmati keindahan air terjun Blang kolam...

in aceh •  7 years ago 

Salah satu tempat wisata yang menarik di kota Lhokseumawe adalah Air Terjun Blang Kolam, atau dikenal juga dengan nama Blang Kulam. Air terjun yang terletak di dalam hutan yang masih alami ini, mampu untuk memberikan nuansa alam yang indah, udara yang sejuk dan segar, dan sebuah pesona air yang jatuh dari ketinggian sekitar 75 meter sehingga menciptakan suara gemuruh air yang langka. Hal tersebut tentunya dapat menjadi daya tarik bagi wisatawan untuk berlibur ke tempat wisata ini. imageDi lokasi wisata ini wisatawan bisa berenang atau bermain air, dan bersantai sembari menikmati panorama alam Air Terjun Blang Kolam yang menawan. Namun, dibutuhkan sedikit perjuangan untuk mencapai tepi air terjun.

Setelah melalui pintu gerbang Air Terjun Blang Kolam, wisatawan akan menuruni sekitar 660 buah anak tangga untuk menuju ke lokasi air terjun. Perjalanan ini cukup melelahkan namun sangat menyenangkan. Selama di perjalanan wisatawan bisa menikmati keindahan pemandangan alam yang hijau, sembari menghirup udara segar yang bebas dari polusi.

Pada saat pulang akan berlaku kebalikannya bukan? Wisatawan harus menaiki anak tangga sejumlah 660 buah tersebut. Wisatawan tidak perlu tergesa-gesa, jika terasa lelah sebaiknya wisatawan beristirahat terlebih dahulu. imagePosisi Air Terjun Blang Kolam berada di Desa Sido Mulyo, Kecamatan Kuta Makmur. Tempat wisata ini berjarak sekitar 21 km dari kota Lhokseumawe. Selama perjalanan, wisatawan akan ditemani dengan pemandangan dan suasana pedesaan yang nyaman dan sejuk di mata.

Apabila wisatawan berangkat dari kota Banda Aceh, jarak yang harus ditempuh dari kota Banda Aceh menuju ke Lhokseumawe sekitar 275 km, dalam waktu kurang lebih 5 jam.

One of the interesting tourist attractions in the city of Lhokseumawe is Blang Pond Waterfall, also known as Blang Kulam. The waterfall, located within this unspoiled forest, is able to provide beautiful natural ambience, cool and fresh air, and a water charm that falls from a height of about 75 meters to create a rare water roar. It certainly can be an attraction for tourists to vacation to this sights.
At this tourist site tourists can swim or play water, and relax while enjoying the natural panorama of Blang Pond Waterfall is charming. However, it takes a bit of a struggle to reach the edge of the waterfall.

After going through the gate of Blang Pond Waterfall, tourists will descend about 660 pieces of stairs to get to the location of the waterfall. This trip is quite exhausting but very enjoyable. During the trip tourists can enjoy the beautiful scenery of green, while breathing fresh air that is free from pollution.

At the time of going home the opposite will not apply? Tourists must climb the 660 steps of the stairs. Tourists need not be in a hurry, if it feels tired, tourists should rest first
Blang Pond Waterfall position is located in Sido Mulyo Village, Kuta Makmur Sub-district. This tourist spot is about 21 km from the city of Lhokseumawe. During the trip, tourists will be accompanied by views and a rustic atmosphere that is comfortable and cool in the eyes.

If tourists depart from the city of Banda Aceh, the distance that must be taken from the city of Banda Aceh to Lhokseumawe about 275 km, in approximately 5 hours.

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!