AKU DAN STEEMIT

in aku •  7 years ago  (edited)

Assalamualaikum rekan-rekan lon semua, tadi pagi usai melaksanakan salat subuh, saya cek hp saya. Kemudian saya cek email, ternyata ada pesan masuk dari steemit, pesan konfirmasi pendaftaran akun dua hari lalu. Ternyata saya berhasil mendaftar dengan akun @hamdaniwartawan soalnya saya mendapat kabar dari rekan saya pemilik akun @muktarjuned sulit sekali steemit mengkonfirmasi permintaan akun baru.

Bahkan dengan nada canda saya sempat mengatakan, steemit mengkonfirmasi akun baru sesuai dengan amalan seseorang. Artinya semakin baik seseorang anak semakin cepat steemit mengkonfirmasi. Entah benar demikian ya? Yang pasti salah hehe..

Ups...! Saking semangatnya hampir lupa memperkenalkan diri.

Nama saya Hamdani, saat ini masih sebagai pimpinan redaksi di Juang News atau www.juangnews.com
Juga aktif sebagai wartawan di Majalah Forum Keadilan, Jakarta

Saya juga merupakan PNS (dosen) di Politeknik Negeri Lhokseumawe, mengajar mata kuliah Pengantar Manajemen, Pengantar Bisnis, Manajemen Pemasaran Bank, dll, juga mengajar di Universitas Almuslim dan STIE Kebangsaan Bireuen.

Saya juga adalah pemilik website hamdaniwartawan.com

HP. 08116701522
FB. Hamdani Wartawan
Twitter : @hamdaniwartawan
IG : hamdani_wartawan

Nyan sang ka meumada hehe🙏🙏🙏

Saya senang mengamati politik, ekonomi, budaya. Saya juga hobby olahraga terutama bersepeda, kalau mau ikut boleh gabung tiap akhir pekan di komunitas sepeda.

Harapan saya kepada rekan-rekan Steemian yang ada di Indonesia untuk senantiasa memberikan masukan dan wawasan baru tentang Sosmed baru bernama Steemit ini. Saya ingin memperluas jaringan dengan membangun komunikasi dalam sebuah Komunitas yang sudah ada di Steemit.

Semoga perkenalan diri saya sebagai member baru di Steemit ini membuat kita saling memahami pribadi masing-masing.

Salam hangat saya untuk seluruh Steemian Indonesia. Tabik buat senior. Semoga kita maju bersama. Bersama kita maju.

Salam!

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Selamat bergabung.
Salam dari abu

Salam kenal ya @kakilasak Banda Aceh

Wellcome sahabat baru steemit, by @najmifajar from Gayo

Selamat datang pak, semoga steemit menjadi wadah silaturahmi

selamat bergabung komunitas steemit, salam kenal,,,,.

Congratulations @hamdaniwartawan! You have received a personal award!

1 Year on Steemit
Click on the badge to view your Board of Honor.

Do not miss the last post from @steemitboard:
SteemitBoard and the Veterans on Steemit - The First Community Badge.

Do you like SteemitBoard's project? Then Vote for its witness and get one more award!

Congratulations @hamdaniwartawan! You received a personal award!

Happy Birthday! - You are on the Steem blockchain for 2 years!

You can view your badges on your Steem Board and compare to others on the Steem Ranking

Vote for @Steemitboard as a witness to get one more award and increased upvotes!