Is Steem Power important? (English-Indonesia)

in busy •  7 years ago  (edited)

image.png

Steemit is a social media platform that can be used to share posts or articles. If your post can attract the readers, they will give you reward like vote, so your post can be valuable and can generate Steem Based Dollar (SBD) and Steem Power (SP).

Everyone want to SBD because it can be converted into bitcoin and from bitcoin then can be converted into rupiah. How about SP?
SP is our steem power in providing upvote to other people's posts. The higher the steemit user SP, the more he can vote to the posts he likes.

If you want to stay long in steemit in the long run, you can invest your SBD income to SP. Whether it's 50% or 25% of yours. By doing that, you can get benefits for yourself and of course for other posts that you like.

It depends on your own strategy. For example: A has been joined steemit for a year by having SP 1500. B joined the new steemit 6 months with SP 2600. it is too different, isn't it? Being morally good for steemit users who would have good reputation 60, but having SP under 1000. It would be strange and not impact to others.

I also see some steemit users who have good power both from SBD and SP, but they prefer to power down their SP until their SP is under 1000.

So let's invest steemit with steam power. Set at least 20-50% of your SBD income to buy some steems and power up your future in steemit

Indonesian Language

Steemit adalah platform media sosial yang dapat digunakan untuk membagi postingan atau artikel. Jika postingan kita disukai oleh pembaca, mereka akan memberikan anda reward berupa vote, sehingga postingan anda bernilai dan dapat menghasilkan Steem Based Dollar (SBD) dan Steem Power (SP).

Setiap orang pasti ingin mendapatkan SBD karena bisa diubah ke bitcoin dan dari bitcoin kemudian bisa diubah ke rupiah. Bagaimana dengan SP?
SP adalah kekuatan steem kita dalam memberikan upvote ke postingan orang lain. Semakin tinggi SP pengguna steemit, semakin besar pula dia bisa memberikan vote kepada postingan yang dia sukai.

Jika anda ingin bertahan lama di steemit dalam jangka panjang, anda dapat menginvestasi pendapatan SBD anda ke SP. Apakah itu 50% atau 25% dari pendapatan anda sebulan. Dengan melakukan itu, anda dapat memberikan manfaat untuk anda sendiri dan tentunya untuk postingan lain yang anda sukai.

Semua ini bergantung pada strategi anda sendiri. Sebagai contoh Si A sudah bermain steemit setahun lebih dengan mempunyai SP 1500. Si B bergabung steemit baru 6 bulan dengan SP 2600. Sangat jauh bukan? Menjadi beban moral bagi pengguna steemit yang punya reputasi bagus hingga 60 ke atas, namun memiliki SP dibawah 1000. Tentu akan mengelikan reputasi bagus namun tidak memberikan dampak vote bagi orang lain.

Saya juga melihat ada beberapa pengguna steemit yang sudah mempunyai pendapatan bagus baik dari SBD maupun SP, namun mereka lebih menyukai melakukan power down SP mereka hingga SP mereka dibawah 1000.

Jadi marilah kita berinvestasi steemit dengan steem power. Sisihkan 20-50% pendapatan SBD anda untuk membeli steem dan melakukan power up untuk masa depan anda di steemit

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Postingan yang sangat Bagis Kawan, izin untuk meresteem Postingan ini biar yg lain jga mengerti

thanks gan, terima kasih. semoga jadi motivasi bagi kita semua untuk berinvestasi di steemit dengan memperbesar steem power kita

sama2 Brader, Berinvestasi bersama dan Mendapatkan hasil brsama 🤝

Jadi marilah kita berinvestasi steemit dengan steem power. Sisihkan 20-50% pendapatan SBD anda untuk membeli steem dan melakukan power up untuk masa depan anda di steemit


Saran yang sangat bijak pak @azwarrangkuti

ya pak, pengguna steemit dari indonesia sangat rendah steem powernya. Semoga ke depannya ada pengguna steemit dari indonesia yang jadi WHALE di steemit dengan mempunyai steem power di atas 100.000 lebih. Sehinga bisa jadi kebangaan tersendiri bagi indonesia

Mantap pencerahannya @azwarrangkuti. Bermanfaat kepada teman-teman semua. Salam KSI

thanks bang, ini juga untuk memotivasi saya sendiri untuk berinvest di steem power. Salam KSI bang