Debu Vulkanik Menghujani Aceh

in busy •  7 years ago  (edited)

Selamat malam steemians, malam yang kelabu untuk Sumatra Utara dan sekitarnya. Bencana alam meletusnya gunung berapi Sinabung menambah daftar duka nusantara.

saat ini saya merasa bingung dengan debu yang menempel di atas jok motor cykle. padahal kendaraannya diparkir di teras rumah yang beratap senk. saya berusaha untuk keluar untuk observasi apa yang terjadi, ternyata debu halus menghujani bumi aceh. saya merasa sedih, bagaimana dengan nasib mereka yang ada disekitar Sinabung.

Saya mengajak teman-teman untuk berdoa supaya mereka yang berada disana tetap tabah dan bersabar. untuk anda yang berada di Lhokseumawe dan sekitarnya agar memakai masker bila berpergian dan lebih baik menetap dirumah dengan pintu dan sirkulasi udara di tutup.

20180219_231806.jpg

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Telah kami upvote ya..

Sama bung. Saya di seunuddon aceh utara juga merasakan hal yang sama. Oya, kebetulan postingan kita hampir sama membahas tentang abu vulkanik sinabung yang tiba di aceh utara dan lhokseumawe. Bisa dilihat lihat foto abunya di jok motor dan kaca mobil di postingan kami. Sudah di upvote ya 😀

Terima kasih atas kerjasamanya
Hahahaha
Sering sering singgah ya bang...