Guru Idola

in education •  4 years ago 

IMG_20210225_110904.jpg


Assalamualaikum sahabat steemian di manapun berada...
Berbicara tentang pendidikan tentunya tidak terlepas dengan orang-orang yang memfasilitasi pengetahuan atau ilmu yaitu guru

Guru merupakan orang yang menyampaikan atau mengajarkan anak didik atau orang lain yang sedang menuntut terhadap suatu pengetahuan yang ia kuasai

Ternyata sahabat steemian seorang guru tidak cukup hanya menguasai ilmu yang akan diajarkan saja, namun lebih dari itu ia harus benar-benar menguasai ilmu mendidik dan psikologi pendidikan serta ilmu komunikasi yang baik sehingga apa yang akan diajarkan dapat berjalan sesuai harapan.

Disamping itu ilmu konseling juga sangat dibutuhkan oleh seorang pendidik sehingga sempurna dalam mendidik walaupun tidak sepenuhnya dikuasai


IMG_20210225_110847.jpg


Seorang guru yang baik dan disenangi oleh siswa akan menjadi idola dan menjadi subjek model bagi siswanya sehingga akan selalu dirindukan dan dinanti oleh siswanya

Semoga bermanfaat
Salam
Iskandarawe

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!