Pengumuman Pemenang Cerpen IJA

in education •  6 years ago 

IMG_20180816_084813.jpg
Musyawarah IJA hasil Karya Tulis Santri

Oleh M.Rafi

15 Agustus 2018, Ikatan Jurnalis Almuslimun mengadakan musyawarah keputusan nama-nama peserta kompetisi penulisan cerpen yang akan lolos ke tahap final tingkat Madrasah Aliyah dan tingkat Madrasah Tsanawiyah se-Dayah Terpadu Almuslimun.

IMG_20180816_090506.jpg
Kompetisi karya tulis cerpen ini merupakan program tahunan IJA.
Tahun 2018 ini peserta yang berpartisipasi mencapai 32 orang dalam masa pendaftaran sekaligus serah karya pada tanggal 12 s/d 14 Agustus 2018.

Hari ini (Kamis,16 Agustus) Ikatan Jurnalis Almuslimun akan mengumumkan nama-nama peserta yang berhasil lolos ke tahap final.
Berikut namanya:

A. Tingkat Madrasah Aliyah

  1. Ulfatun Nasmi
  2. Nabila Rosyifa
  3. Syerli Nur Fajri Erlienti
  4. Ayu Nita
  5. Fikri Aulia Erda
  6. M.Fathin Aulia
  7. Sulaiman Jazuli
  8. Fauzul Salis
  9. M.Azkia Ramadhana
  10. Raja Hanif Raihanda

A. Tingkat Madrasah Tsanawiyah

  1. Wafa Ibra Syahra
  2. M.Nabil
  3. Fadhlun Nasya M
  4. Ajria Helsi
  5. Muhammad Arif Faizil

Nama-nama yang tersebut di atas akan di jadwalkan perlombaan lanjutan hingga mencapai 3 besar.

IMG_20180816_100546.jpg
IJA mengucapkan selamat kepada yang lolos ke tahap sepanjutnya dan tetap semangat bagi yang sudah berpartisipasi.

Salam Ukhwah
IJA

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!