Kasih sayang

in esteem •  7 years ago 

image


Kesetiaan, kasih sayang Semuanya telah ku berikan kepadamu Dengan segenap sepenuhnya hati ini Dan tak mungkin ku berikan kepada yang lain

Kesetiaan ini, akan selalu aku jaga
Meski sekarang jarak antara kita
Memisahkan antara, senyumanmu, canda tawamu
Dan belaian kasih sayangmu

Sayang,
Disini nadiku tersayat belati rindu
Sekarat karena sakau akan cintamu
Seakan pisau tajam tertancap abadi dalam relung hati

Sayang,
Ku ingin engkau cepat kembali
Disini aku selalu menunggumu
Menemaniku seperti sedia kala yang berlalu

Inginku,
Kau selalu disini memberikan
Betapa indahnya alunan cinta
Bersamamu dikemudian selamanya

Inginku kau bidadariku
Selalu menjagaku disetiap lelap tidurku
Hingga kubermimpi indah bersamamu
Sesampai, pagi menjemput hangatnya senyummu


# @abon7
Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!