Sahabat semuanya.
Salah satu kekurangan kita dan keburukan manusia adalah takabbur , atau dalam bahasa yang lain di sebut adalah orang orang yang sombong atas keberhasilan yang telah nereka raih. Karakteristik tersebut melatar belakangi keberhasilan, sehingga menganggap dirinya paling mampu dan hebat sehingga menganggap orang lain bodoh dan tak mampu.
Sikap sombong tak sebenarnya tak ada tempat di kehidupan manusia, sesungguhnya yang berhak untuk sikap tersebut hanyalah Allah semata mata Disanalah yang berhak menyandang sifat tersebut. Dialah yang maha besar. Sikap mutakabbirun tak sepantasnya kita ikuti, kecuali kita mau di anggap sebagai iblis. Karena yang pernah menyombongkan diri di hadapan Allah hanyalah Iblis laknatillah. Na`uzubillah summa na`uzulbillah semoga kita tak termasuk kedalamnya.
Mutakabirin
6 years ago by asyilabuloh (45)
$0.09
- Past Payouts $0.09
- - Author $0.07
- - Curators $0.02
Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by asyilabuloh from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, theprophet0, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.
If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit