source
Aku mengamati dan memperhatikan semua sahabat, tetapi tidak pernah menemukan sahabat yang lebih baik dari pada menjaga lidah untuk berdusta dan membuat orang sengsara. Saya selalu memikirkan tentang semua pakaian, tetapi tidak menemukan pakaian yang lebih bagus dari pada takwa untuk mendekatkan diri kepada Allah yang Maha Kuasa. Aku selalu merenungkan tentang berbagai macam jenis amal kebaikan, namun tidak pernah mendapatkan yang lebih baik dari pada memberikan nasihat yang baik untuk mendidik jangan menghardik. Aku selalu mencari berbagai bentuk rezki, tetapi tidak pernah menemukan rezki yang lebih baik dari pada sabar dari cobaan yang diberikan Allah SWT .
English
I observe and pay attention to all my friends, but never find a better friend than keeping my tongue to lie and make people miserable. I always think about all the clothes, but do not find a better outfit than piety to draw closer to God Almighty. I always reflect on the various kinds of good deeds, but never get better than give good advice to educate do not rebuke. I always look for various forms of sustenance, but never find better provision than patience from temptation given by Allah SWT.
Sangat inspiratif bangjuh.. semoga iman kita semakin tebal .
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Terima kasih ibu @elianaelisma
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Thank atas renungan nya @bangjuh
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Nice post
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit