Padamu

in esteem •  7 years ago 

image
Puisi ini kurangkai dengan kalimat sederhana

Untukmu perempuan pecinta senja
Yang pernah patah hati namun tak pernah usai membuat tawa

Selayaknya senja yang punya makna
Kau perempuan tangguh yang luar biasa
Dengan mata khas layaknya orang Cina

Tapi kepribadian yang Anggun tetaplah Indonesia

Perempuan penikmat senja
Apakah kau baik-baik disana?
Masih setiakah kau dengan tuan-tuan pengkianat cinta?
Ataukah mereka yang terus mengobral janji manis kepadamu?

Perempuan pecinta senja
Selayaknya senja, kau harus mampu memberi warna yang tak membosankan
Tetaplah jadi perempuan tangguh yang tak gampang memberi hati,juga tak mudah patah hati

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Congratulations @bintangputri261! You received a personal award!

Happy Birthday! - You are on the Steem blockchain for 1 year!

You can view your badges on your Steem Board and compare to others on the Steem Ranking

Do not miss the last post from @steemitboard:

Are you a DrugWars early adopter? Benvenuto in famiglia!
Vote for @Steemitboard as a witness to get one more award and increased upvotes!

Congratulations @bintangputri261! You received a personal award!

Happy Steem Birthday! - You are on the Steem blockchain for 2 years!

You can view your badges on your Steem Board and compare to others on the Steem Ranking

Do not miss the last post from @steemitboard:

Downvote challenge - Add up to 3 funny badges to your board
Vote for @Steemitboard as a witness to get one more award and increased upvotes!