Hai steemian...
Berawal dari sebuah pertanyaan
Apa yang anda lakukan disaat harga Steem dan Sbd anjlok?
Selama bukan Ramadhan ini harga Steem dan SBD lumayan anjlok, bayangkan dari harga Steem 48.000 menjadi 33 ribu sekian, begitu pula dengan harga SBD diawal ramadhan berada pada angka 35 ribu sekian dan sekarang pada harga 24 ribu sekian. Anjlok bukan? Nah pertanyaan kemudian dengan kondisi harga seperti itu apa yang anda lakukan?
Dari hasil diskusi dengan para steemian, saya simpulkan beberapa pilihan yang dilakukan steemian disaat harga Steem yang tidak bersahabat, yaitu:
- Tetap setia pada Steemit.
Apapun kondisinya, seorang steemian tetap setia pada platform Steemit. Kesetiaan ini dibuktikan dengan tetap aktif membuat konten disteemit, disiplin pada skema one day one posts - Menambang Steem dan SBD
Ada juga steemian yang melakukan menambang Steem dan SBD. Maksudnya, Steem dan SBD yang didapatkan tidak dijual akan tetapi terus ditabung sampai harga kembali normal. - Membeli Steem dan SBD
Tidak sedikit juga steemian yang mengeluarkan modal untuk membeli Steem dan SBD disaat harga anjlok. Tujuannya, disaat harga Steem atau SBD normal maka dia akan mendapatkan keuntungan jika dijual nanti - Tetap menjual Steem dan SBD
Ada juga steemian yang tidak terpengaruh dengan statistik harga, dia tetap menjual Steem atau SBD yang didapatkan. Bisa jadi untuk kebutuhan ekonomi atau pendapatan harian. - Menyerah dan tidak aktif
Banyak juga steemian yang tidak aktif atau berpaling hati ke platform media sosial lain disaat pendapatan di Steemit tidak menentu harganya.
Dari lima pilihan di atas, tentu pilihan ke lima yang harus dihindari karena akan rugi besar. Prinsipnya sehari tidak aktif maka sehari itu pula kita merugi di Steemit. Pilihan bijak ada pada angka 1 sampai 3, namun tidak salah juga jika memilih pilihan nomor 4.
Tetaplah aktif di Steemit apapun kondisinya.
Kalau saya memilih menabungnya saja, waktu naik baru jual...
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Benar, saya sependapat dengan pendapat anda
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Terima kasih
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
tetap steemit. jangan beralih ke channel lain...💪
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit