Antusiasme besar dunia game seakan merasuki para atlet, tak terkecuali atlet gamer potensial dari berbagai negara. Pertarungan resmi dinilai layak mengingat pamornya yang mulai terangkat saat ini.
Ada sejumlah game E-Sport yang dipertandingkan jenisnya pada Asian Games 2018. Mulai dari beragam Fighting Games, First Person Shooter (FPS), Real-Time Strategy (RTS), Sport Games, dan Racing.
Pada Asian Games ada sejumlah game ternama yang dimainkan sejumlah negara. Mulai dari PES 2018 (sebaiknya FIFA18 masuk), Heart Stone, Clash Royale, League Legends, StarCraft, dan AOV (Arena of Valon). Games tersebut akan dipertandingkan pada PC (bukan ponsel) sehingga memudahkan para pemain masing-masing negara.
Penasaran bukan sejumlah game yang dipertandingkan, berikut ini ulasan singkatnya.
1. PES (Pro Evolution Soccer) 2018
Game yang berada di bawah besutan Konami jadi salah satu game bola paling laris di dunia setelah FIFA18. PES terkenal dengan berbagai perlombaan yang kini sangat terkenal sebagai E-Sport.
Perlombaan PES sangat terkenal khususnya di pasar gamer Asia. Itu semua karena game tersebut adalah besutan Konami yang berpusat di Jepang. Pasar Asia dianggap potensial dan pastinya PES adalah selera yang tepat. Berkat itulah PES menjadi olahraga pilihan di Asian Games dan diikuti oleh hampir negara peserta pada ajang E-Sport.
2. Heart Stone
Sekilas memang terlihat begitu mudah, namun butuh taktik yang tepat dalam menghancurkan menara yang sudah dibuat. Game ini merupakan proses penggabungan permainan RTS dan Moba. Jelas dibutuhkan pengambilan keputusan yang tepat dan strategi jitu. Memang sekilas terlihat gampang, namun Anda harus jeli. Bila tidak Anda yang akan diserang lawan.
3. Clash Royale
Beberapa tahun yang lalu game ini sangat booming dan dimainkan oleh siapa saja. Cara bermainnya gampang yaitu dengan menghancurkan menara yang dibuat oleh lawan.
Sekilas memang terlihat begitu mudah, namun butuh taktik yang tepat dalam menghancurkan menara yang sudah dibuat. Game ini merupakan proses penggabungan permainan RTS dan Moba. Jelas dibutuhkan pengambilan keputusan yang tepat dan strategi jitu. Memang sekilas terlihat gampang, namun Anda harus jeli. Bila tidak Anda yang akan diserang lawan.
4. League Legends
Genre game ini adalah MOBA (multiplayer online battle arena) yang mengandalkan kerja sama tim. Ada lima pemain yang bermain dan akan mengandalkan pertempuran penuh dalam menyelesaikan sebuah target. Tujuannya adalah menghancurkan Nexus (kristal besar yang ada di markas musuh).
Ada 53 kompetitor game ini pada Asian Games, yang melibatkan 8 negara. Mereka terbagi pada dua grup. Nantinya dua tim teratas akan melangkah ke babak selanjutnya.
5. StarCraft
Game ini sudah ada sejak dua dekade silam dengan mengusung misi permainan taktik. Jalan cerita pada game ini adalah mengenai peperangan antar galaksi yang melibatkan tiga spesies seperti Terran, Zerg, dan Protoss.
Permainan ini menguji taktik dan misi berbeda setiap lokasi, jelas dibutuhkan tim yang baik dalam menaklukkan lawan. Di ajang Asian Games, para atlet harus bisa membaca taktik dan strategi lawan untuk bisa menang. Pada babak Asian Games di babak quarterfinal, hanya ada 8 kontestan terbaik dari 8 negara yang bertanding termasuk dari tuan rumah Indonesia.
6. AOV (Arena of Valor)
Game ini khas sekali dengan anak muda tanah air, berbagai pertandingan dengan hadiah menggiurkan membuat banyak pemain E-Sport di bidang ini. Serta jadi alasan game ini terpilih di Asian Games.
Selain karena punya jumlah penggemar yang banyak, game ini punya kemampuan grafis mumpuni dan kartu hero beragam. Pertandingannya beragam, ada yang versi ranked match dan quick match.
Itulah sejumlah game yang dipertandingkan pada ajang E-Sport di Asian Games. Jelas dengan semangat yang begitu besar mampu meningkat para gamer yang mengharumkan nama bangsa. Tak tertutup kemungkinan akan banyak game lainnya yang hadir di masa depan.
Kita dukung terus kemajuan E-Sport dengan menjunjung tinggi sportivitas. Semoga postingan ini menginspirasi kita semua.
Have a Nice Day
Hmmm...game yang belum ada izin akses untuk anak-anak di rumah. Hehehe...kecuali yang pertama mungkin, cuma Akibnya gak suka. Eh tapi ini ada versi andro-nya ya? Kalau @iqbalsweden kompetensinya di game yang mana? 😄
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Kalo saya pecinta game FIFA18.. cuman di Asian Games hanya ada PES2018. Gameplay PES ngga enak. Hehehe
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
lomba lari dari kenyataan, haha
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Congratulations @iqbalsweden! You have received a personal award!
1 Year on Steemit
Click on the badge to view your Board of Honor.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
thanks... :D
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Congratulations @iqbalsweden! You have completed the following achievement on Steemit and have been rewarded with new badge(s) :
Award for the total payout received
Click on the badge to view your Board of Honor.
If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word
STOP
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Nice men
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit