Idola itu muncul menurut masa/waktu, jika waktu konflik, idola yang muncul adalah para pejuangan yang berani dan gagah.
Idola baru Aceh
Sekarang Aceh butuh idola baru yang bisa jadi kiblatnya anak-anak muda Aceh, saya jadi teringat betapa senangnya anak-anak muda Aceh yang mengiodolakan sandiaga uno saat terjadi pemilihan presiden, beliau itu bla..bla.. (kata mereka) dan mereka bisa merunut sampai begitu detilnya siapa sandiaga uno, begitula mengakarnya sandiaga uno dikalangan anak muda saat itu.
Saya pingin sih ada idola baru di Aceh yang membumi dan mengakar untuk sosok seorang pengusaha muda sukses.
Tapi sekarang anak-anak muda di Aceh kok lebih tertarik ke dunia politik semua dan mereka berpolitik tidak punya modal 'budget untuk diri sendiri aja berat'.
Pinginnya sih pemerintah setiap kabupaten di Aceh bisa merangsang, mendukung, mengedukasi anak-anak mudah untuk bergairah 'bisa berdiri di kaki sendiri' dan memunculkan tokoh-tokoh yang bisa dijadikan panutan.
Ataupun partai politik juga harus bertanggung jawab bisa melahirkan tokoh-tokoh panutan yang bukan hanya berpolitik.
#Harapan pengangguran
14 Feb 2020
Muhammad Rizal
Congratulations @miflinux! You have completed the following achievement on the Steem blockchain and have been rewarded with new badge(s) :
You can view your badges on your Steem Board and compare to others on the Steem Ranking
If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word
STOP
To support your work, I also upvoted your post!
Do not miss the last post from @steemitboard:
Vote for @Steemitboard as a witness to get one more award and increased upvotes!
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit