Desa Cane Toa

in indonesia •  7 years ago  (edited)

image

Selamat malam sahabat steemians,Saya ingin mebahas sedikit tentang desa cane toa. Desa cane toa kecamatan rakit kabupaten gayo lues berada pada daratan rendah serta bebas dari banjir, desa cane toa berbatasan lansung dengan kawasan hutan lindung dan ada beberapa desa yang masih berada di kecamatan rakit gaib.

Luas wilayah cane toa yang mencapai lebih kurang 70 Ha ini,Dihuni oleh penduduk kira-kira 372 jiwa. Dengan area perkebunan dan persawahan yang cukup luas, pekebunan untuk menanam sere Wangi dan tembakau sedangkan sawah untuk menanam padi.

Sesuai dengan pamanfaatan kebun dimanfaatkan untuk menanam sere Wangi dan tembakau, Sedangkan lahan sawah dimanfaatkan untuk menanam padi.

image

Selanjutnya pada pemanfaatan hasil hutan,penduduk cane toa tidak terdata jenis produksi yang dimanfaatkan. Sehingga secara umum bedasarkan perolehan hasil produksi dan penggunaan lahan di desa cane toa dapat digambarkan bahwa mata pencaharian penduduk didominasi pada sektor pertanian/perkebunan diikuti PNS dan wiraswasta. Dan tahap pelayanan dasar di desa cane toa hanya terdapat 1 unit SD saja.

Sekian dan Terima Kasih

FOLLOW DAN UPVOTE
@Andreanov

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Desa yang damai, penduduknya yang beragam profesi membuat desa ini semakin rukun.
Tetapi dengan 1 unit SD kayaknya kurang.
Karena pedidikan merupakan pondasi dasar masyarakat.
Postingan yang menarik