Mengenal Steemit Adalah Anugrah Terindah.

in indonesia •  6 years ago  (edited)

WhatsApp Image 2018-06-26 at 05.57.44.jpeg
Hallo sahabat Steemians dari berbagai penjuru dunia!

Perkenalkan, saya Yuli Astuti, berasal dari kota kecil bernama Banjarnegara, salah satu daerah yang terkenal karena “Dieng Plateau”~nya. Namun kebanyakan orang lebih mengenal Wonosobo dibanding dengan Banjarnegara, padahal sebenarnya Dieng menempati dua wilayah administratif, yaitu Banjarnegara dan Wonosobo. Tapi, sudahlah saya tidak akan berputar-putar membicarakan soal wilayah. Hehe

Saya mengenal Steemit berawal dari sebuah postingan eF-Be yang sempat membuat penasaran saya, yaitu postingan dari akun yang diam-diam sering saya intip karna memang isinya selalu menggoda untuk dijelajahi, adalah akun fb milik mbak @alaikaabdullah yang pada saat itu berniat mengenalkan steemit tidak hanya untuk para blogger yang sudah cukup mumpuni di dunia per blog-an, tapi juga buat manusia-manusia awam seperti saya yang nulis aja masih suka bikin gagal paham para pembaca.

Dan, Taraaaaa...!

Tergabunglah saya sebagai bagian dari peserta Kelas Online Steemit di Grup WA yang digawangi oleh mbak @alaikaabdullah sendiri, yang kalau tidak salah, pada awalnya beranggotakan 98 orang, lalu di suatu kesempatan Alhamdulillah kami juga dikenalkan kepada Mbak @mariska.lubis yang luar biasa sepak terjangnya didunia per-steemit-an.

Mengenal Steemit adalah anugrah terindah bagi saya, bagaimana tidak, dari orang-orang yang tepat maka Steemit menjadi ladang ilmu yang luas dan menyenangkan. Maka: Tarik! Seret! Bimbing saya, kedalam lingkaran yang insyaAllah bermanfaat ini.

Sekian dulu perkenalan ini, semoga tidak berujung pada kegagalan saya dalam mengajak para steemians mengenali sedikit tentang diri saya.

Salam hangat dari saya:

@yul14stuti

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  


Welcome to Steem @yul14stuti.

Do read A thumb rule for steemit minnows - 50:100:200:25 for starter tips.

Spend time reading Steem Blue Paper to know how Steem blockchain works and if you still have any queries ask them on our Ask me anything about Steemit post and we will try to answer that.

All the Best!!!

Thanks.
😉

somoga kita dapat memamfaakannya menjadi bahan pembelajran dan saling kenal mengenal dalam kebaikan dan ingat mengingatkan dalam kesabaran.

aamiin ya rabbal alamin...

Aamiin, terimakasih Kak @suntoday

Selamat bergabung yaa mba yull..

Salam kenal dri brebes

salam kenal kembali, mbak @imam03 :)

Saya mas ,bukan mbak!??
@yul14stuti

Wah, iyakaaaah? 😅
Wah, maafkan daku. Kak @imam03
🤗

Welcome to the Steemit Republic, Mba Yuli! Mari belajar dan bersenang-senang bersama di sini, ya! 😊

Terimakasih Mbak @alaikaabdullah
Mohon bimbingannya selalu... :)

Hai, salam kenal 😊

Selamat bergabung di Steemit dan semoga betah yak

Salam,
1527766376119.jpg

Hallo Kak @thekitchenfairy salam kenal kembali dari saya :)

Amiin.