Selamat Menyambut Tahun Baru Dalam Islam ( 1 Muharram 1440 H )

in life •  6 years ago 

Selamat siang, steemians !

image

image

Bagi orang yang beragama islam, hari ini dikatakan hari 1 muharram 1440 H, yaitu hari menyambut tahun baru dalam islam. Muharram bermakna "diharamkan atau dipantang" yaitu dilarang melakukan peperangan atau pertumpahan darah.

Dalam islam, hari ini merupakan hari yang paling diistimewakan selain Dzulqa’dah, Dzulhijjah, dan Rajab Mudhar dalam Al-Quran.

Khususnya, di seluruh wilayah Aceh, umat islam memeriahkan hari 1 muharram 1440 H, dengan membuat acara doa bersama di mesjid, mushalla, menasah dan di tempat-tempat ibadah lainnya.

Selamat menyambut tahun baru dalam islam.

Salam, @Safrijal693

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!