5 tips jitu memilih sewa mobil di bali untuk liburan

in memilihsewamobil •  6 years ago 

5 tips jitu memilih sewa mobil di bali untuk liburan

Perkembangan sektor pariwisata di Bali membuat banyak peluang bagi para pengusaha transportasi rentalan, seperti sewa mobil di Bali. Untuk anda yang ingin berwisata ke Bali, sebaiknya anda juga harus teliti dalam memilih sewa kendaraan mobil di bali untuk liburan anda.

Sebab mengingat banyaknya usaha rentalan mobil disana membuat tingkat persaingan mereka juga semakin tinggi. Sehingga tidak menuntut kemungkinan banyak oknum-oknum nakal yang memanfaatkan hal tersebut. Oleh karena itu, anda harus cerdas dalam memilih sewa mobil yang ada di bali.

Tips jitu untuk memilih sewa mobil di Bali

Berikut ini tips jitu yang bisa anda lakukan untuk memilih sewa mobl yang terbaik di bali.

1. Memilih jasa transfortasi yang sudah terjamin dengan asuransi

Sebaik-baiknya anda dalam mengatur perjalanan anda dengan berhati-hati dalam berkendara anda tetap harus memperhatikan keselamatan anda yang lebih lanjut. Hal ini berguna untuk meminimalisir kemungkinan terburuk yang bisa terjadi. Namun, kecelakaan bisa saja terjadi tanpa diduga-duga.

Oleh larena itu, menjaga keselamatan diri dengan menjaminkan keselamatan anda pada asuransi ketika anda berlibur. Maka dari itu sebaiknya anda memilih jasa rentalan mobil yang berasuransi.

2. Memilih jasa transfortasi dengan review yang terbaik

Jika anda tidak bisa ataupun tidak sempat untuk mencari jasa sewa mobil yang ada di Bali, mencari tempat persewaan mobil memalui internet memang menjadi pilihan yang baik untuk dilakukan. Namun sebelumnya, akan lebih baik jika anda lebih teliti dengan melihat review yang ada untuk rentalan tersebut.

Biasanya review selalu tertera di kolom bagian bawah dari website rentalan tersebut. Jika tempat rentalan mobil itu memang selalu banyak disewa oleh wisatawan yang berkunjung ke Bali, mereka akan memberikan rekomendasi yang bagus. Sehingga anda tidak perlu untuk meragukan jasa rentalan tersebut.

3. Pilihlah jasa transfortasi yang direkomendasikan lansung oleh teman di Bali

Bagi anda, yang memiliki teman di Bali, sebaiknya anda bisa menanyakan lansung tempat rentalan mobil yang aman dan nyaman untuk liburan anda di Bali. Terlebih jika teman anda adalah orang Bali asli, tentunya mereka akan lebih memahami hal yang terbaik untuk anda selama berlibur di pulau dewata tersebut.

4. Fasilitas dan harga yang di tawarkan

Dalam memilih mobil sewaan saat berlibur, tentunya kenyamanan menjadi hal yang wajib anda prioritaskan. Oleh karena itu, sebaiknya anda memilih kendaraan yang memiliki fasilitas yang bisa memberikan kenyamanan untuk anda dan keluarga.
Akan tetapi, harga yang anda bayarkan pastinya sedikit lebih mahal daripada yang biasanya. Namun fasilitas yang anda dapatkan tentunya akan sebanding dengan harga yang anda bayarkan.

5. Rentalan mobil dengan alamat kantor yang jelas

Jika anda menemukan informasi sewa mobil yang jelas, pastikan bahwa sewa mobil tersebut memiliki kantor dengan alamat yang jelas.

Learn and benefit from Gotravela Indonesia https://www.gotravelaindonesia.com

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Hi! I am a robot. I just upvoted you! I found similar content that readers might be interested in:
https://www.kaskus.co.id/thread/5afe43b996bde6fa788b4567/5-tips-jitu-memilih-sewa-mobil-di-bali-untuk-liburan/