Highland Gayo (Bilingual)

in nature •  7 years ago 

Gayo Highlands is one of the existing districts in Aceh Province, precisely in Gayo Luwes District. The location is very strategic, ie in the middle of the Aceh region, with its high plains and cool air, it is suitable for agricultural areas, farm products are very famous here is the coffee besides there are other plants such as avocado, but the coffee is a most famous of the Gayo Land the quality has been worldwide, but there are some things that interfere with the growth and the results of coffee in Gayo, in addition to pests that global warming is very affect the results and quality of the coffee. With such natural challenges, coffee farmers are keen on all parties, communities, non-governmental organizations (NGOs), stakeholders and governments to share the global warming hazards by not doing illegal logging and land clearing by burning forests , so that the results of plantations, especially coffee awake its qwality so it can scent the name of Aceh in the eyes of the world.

Bahasa Indonesia

Dataran Tinggi Gayo merupakan salah satu Kabupaten yang ada di Provinsi Aceh, tepatnya di Kabupaten Gayo Luwes. Letaknya sangat strategis, yaitu ditengah-tengah wilayah Aceh, dengan datarannya yang tinggi dan udara yang sejuk, maka sangat cocok untuk kawasan pertanian, hasil tani yang sangat terkenal disini adalah kopi disamping ada tanaman lain seperti alpukat,namun kopi yang menjadi primadona dari Tanah Gayo yang kwalitasnya telah mendunia, namun ada beberapa hal yang mengganggu pertumbuhan dan hasil dari kopi di Gayo, selain hama yaitu pemanasan global yang sangat berefek terhadap hasil dan kwalitas kopi tersebut. Dengan tantangan alam yang demikian, para petani kopi sangat berharap kepada setiap pihak, masyarakat, Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM), stakeholder dan juga pemerintah agar sama-sama ikut mensosialosasikan bahaya pemansan global dengan cara tidak melakukan penebangan liar serta bembukaan lahan dengan cara membakar hutan, agar hasil perkebunan, khususnya kopi terjaga kwalitasnya sehingga dapat mengharumkan nama Aceh dimata dunia.

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!