
Tak peduli dimana dan bagaimana, keindahan adalah sesuatu yang tak perlu pengakuan,
sebagaimana kebusukan adalah sesuatu yang tak bisa terus-menerus disembunyikan. .
.
Mencintailah secukupnya, dan membencilah sewajarnya.
Karena konon katanya batas cinta dan benci lebih tipis dari kulit ari.
.
.
#photography #flower #nature #share2steem #phonephotography #indonesia


sarahamijaya
