"Think Again Before Acting"

in quote •  7 years ago 

images-9.jpg

One tree can make millions of matchsticks, but one matchstick can also burn millions of trees. So, one negative thought can burn all positive thoughts.
.
Matches have heads, but do not have brains, therefore every time there is a small friction, the lighter immediately burned. We have a head, and a brain, so we do not need to burn anger just because of a little friction. When the birds live, he eats flies, When the birds die, the flies feed the birds. Time keeps spinning all the time. Life cycle continues ..
.
Do not degrade anyone in life, not because of who they are, but because of who we are. We may be in power but TIME is more powerful than us. When we are victorious, we feel many friends around us.
.
When we are sick, we just know that health is very important, far beyond PROVEN. When we are old, we just know that there are still many that have not been done. And, once on the verge of death, we just found out that so much time is wasted. Life is not long, it's time we together make MORE EASY LIFE.
.
Mutual respect, Helping each other and giving, also support each other. Be a traveling companion of life without self-interest and terms.
Believe in Cause and Effect What is sown, that is what we will reap ... !!!

Satu pohon dapat membuat jutaan batang korek api, Tapi satu batang korek api juga dapat membakar jutaan pohon. Jadi, satu pikiran negatif dapat membakar semua pikiran positif.
.
Korek api mempunyai kepala, tetapi tidak mempunyai otak, oleh karena itu setiap kali ada gesekan kecil, sang korek api langsung terbakar. Kita mempunyai kepala, dan juga otak, jadi kita tidak perlu terbakar amarah hanya karena gesekan kecil. Ketika burung hidup, ia makan lalat, Ketika burung mati, lalat makan burung. Waktu terus berputar sepanjang zaman. Siklus kehidupan terus berlanjut..
.
Jangan merendahkan siapapun dalam hidup, bukan karena siapa mereka, tetapi karena siapa diri kita. Kita mungkin berkuasa tapi WAKTU lebih berkuasa daripada kita. Waktu kita sedang jaya, kita merasa banyak teman di sekeliling kita.
.
Waktu kita sakit, kita baru tahu bahwa sehat itu sangat penting, jauh melebihi HARTA. Ketika kita tua, kita baru tahu kalau masih banyak yang belum dikerjakan. Dan, setelah di ambang ajal, kita baru tahu ternyata begitu banyak waktu yang terbuang sia-sia. Hidup tidaklah lama, sudah saatnya kita bersama-sama membuat HIDUP LEBIH BERHARGA.
.
Saling menghargai, Saling membantu dan memberi, juga saling mendukung.Jadilah teman perjalanan hidup yg tanpa pamrih dan syarat. Believe in "Cause and Effect" Apa yang ditabur, itulah yang akan kita tuai ... !!!

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Hi! I am a robot. I just upvoted you! I found similar content that readers might be interested in:
https://www.facebook.com/candra4dewa/about