Resep Sate Sapi Manis, Sajikan Sebagai Menu Primer untuk Buka Puasa Ramadan 2022

in resep •  3 years ago 

image.png

Resep sate sapi manis ini sangat mudah di buat,cocok untuk sajian menu buka puasa di bulan Ramadan 2022 nanti.
Tertarik untuk menghadirkan Resep sapi-manis',yu kita coba praktek cara membuat nya.

Resep sapi manis ,dari daging dengan memakai jintan ,supaya aroma nikmat nya bisa meningkatkan nafsu makan.

Bahan:

500 gram daging sapi has luar, pangkas 1 1/2x11/2 cm
3 lembar daun pepaya, remas-remas
5 1/2 sendok makan kecap manis
2 sendok teh gara
2 sendok makan minyak goreng
20 buah tusuk sate
Bumbu Halus:

7 butir bawang merah
5 siung bawang putih
1 1/2 sendok teh ketumbar
1/2 sendok teh jintan
Cara Membuat

Langkah -Langkah nya sebagai berikut :

  1. Bungkus daging sapi bersama dengan daun pepaya. Diamkan 30 menit.

  2. Campur bumbu halus, kecap manis, garam, dan minyak goreng. Aduk rata. Tambahkan daging. Aduk rata. Diamkan 60 menit.

  3. Tusuk-Tusuk daging di tusuk sate. Bakar sate sambil dibolak-balik hingga matang dan harum.

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!