Allah is everything

in selalu •  7 years ago  (edited)

Ketika manusia mengejar duniawi yang dicari takkan pernah habisnya dan ketika meninggal apa yang di bawa dia hanya membawa amal sedangkan hartanya yang terkumpul selama ini hanya dijadikan wasiat lalu dibagikan atau disumbangkan.

Tapi ketika dunia dan akhirat seimbang kita kerjakan maka disitulah letak istimewanya dunia ketika kita tiada maka nama baik pun sepanjang masa akan diingat oleh orang dan ketika meninggal pun di akhirat membawa amal dan surga balasannya semoga kita orang - orang yang selalu senantiasa menjalankan perintah nya dan menjadi pribadi yang lebih baik lagi

12904998_131471177250547_975850570_n.jpg

Allah is everything

When the pursuit of the worldly pursuit will never end and when he died what was brought he only brought the charity while the collected treasures so far only made a will and then distributed or donated.

But when the world and the hereafter is balanced we do then that is where the world is special when we are gone then the good name of all time will be remembered by people and when died in the hereafter bring the charity and the paradise of the reply hope us people who always run his command and become a better person!

Alt Text

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Benar sekali, saat ini kita lihat orang2 lebih mementingkan bekal dunia ketimbang bekal akhirat, sehingga dia lupa untuk apa dia diciptakan, dan trs sibuk dengan urusan dunia. Good post sist...

Thankyou mr. Juanidi 😁

good post let's continue your work @kanamarina

thanks you