(
Komposisi :
✓ mie instan 5 bungkus (sesuai porsi yang diinginkan )
✓ kepiting 1 kilo (sesuai porsi yang diinginkan )
✓ bawang merah
✓ bawang putih
✓cabe merah secukupnya
✓cabe rawit secukupnya
✓ tomat 2 buah
✓ kemiri 3 biji
✓ lobak 1 ikat potong kecil
✓ minyak goreng secukupnya
✓ daun sop potong kecil
✓ air secukupnya nya
Cara masak :
✓ blender bahan bumbunya ( bawang merah, bawang putih, kemiri, cabe merah,cabe rawit)
✓lalu tomatnya di potong kecil-kecil
✓ iris bawang merah secukupnya
✓ setelah itu panaskan minyak goreng secukupnya ke dalam kuali
✓ lalu tumis bawang merah yang telah diiris
✓ lalu masukan bahan bumbu yang telah di blender
✓ setelah itu masukan tomat yang telah di potong kecil lalu aduk
✓ setelah itu masukan kepiting yang telah di bersihkan
✓ dan aduk hingga bumbu nya meresap ke kepenting, lalu masukan lobak yang telah di potong kecil. setelah kepitingnya hampir matang , lalu tuangkan air secukupnya tunggu beberapa menit hingga airnya mendidih
✓ setelah mendidih masuk kan mie instan ke dlm kuali dan masukkan bumbu dari mie instan trsebut secukupnya sesuai selera dan aduk ,lalu masukan daun sup yang telah di potong-potong kecil
✓setelah masak , mie kepiting siap di sajikan