Catatan

in sosialmedia •  3 years ago 

Internet telah banyak mengubah perilaku dan cara cara orang bersosialisasi.

Terutama di sosial media yang seakan tidak pernah terbendung dengan inovasinya.

Banyak sosial media berebut pengguna dengan meng-exploitasi celah tertentu dari kita.
Katakan sosial media yang berbasis gambar dan video.

Dan kita cenderung tidak perduli dengan semua, kita memberikan data gratis yang dapat mereka monetisasi.

Benar pepatah yang mengatakan tidak ada sesuatu yang gratis di dunia ini.

Sudah menyadari bahwa saya, pembaca dan semua orang dijejali oleh iklan dari berbagai bisnis, siapa yang diuntungkan?

Tentu pemilik sosial media

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  
Loading...