Sahabat steemit.
Tidak terasa sudah 3 tahun meninggalkan platform ini, waktu memang berjalan begitu cepat dan perubahan yang begitu signifikan terhadap saya, anda dan orang lain selain anda.
Walaupun demikian, saya tetap akan menjadi saya begitu juga anda tetap sebagai diri anda seutuhnya.
Hanya tinggal menunggu waktu ketika kita harus pergi seperti kita pernah tiada sebelumnya.
Steemit memang platform yang sangat luar biasa, dia mampu menyambung sebuah persahabatan dan persaudaraan.
Selamat malam untuk kalian semua diseluruh penjuru dunia. Selalu berbuat baik agar kita berbahagia.