Bayam Duri

in story •  7 years ago 

Bayam-Duri.jpgTanaman ini biasanya tumbuh liar di pekarangan. Tanaman obat yang satu ini berbeda dengan bayam yang kita masak biasanya. Tanaman ini memiliki banyak duri di batangnya. Hal inilah yang membuat orang menganggap tanaman ini tidak berfungsi apapun. Tanaman obat ini berfungsi sebagai prnawar racun dari bisa ular. Selain itu tanaman ini juga bisa digunakan sebagai pelancar keluarnya ASI. Tanaman obat ini juga bisa digunakan sebagai obat untuk penyakit bisul dan kutil. Untuk memperlancar ASI anda cukup menghaluskan beberapa helai daun bayam duri dan sedikit air, kemudian balurkan disekitar payudara anda.

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!