TERTIPU RAYUANMU
[Vers]
AWAL KU PERCAYA CINTAMU BEGITU BESAR
YANG KAU BERIKAN KEPADAKU KASIH
KAU MAMPU TAKLUK HATIKU DENGAN CINTA YANG KAU BERI
HINGGA KU TERBUAI DIDALAM CINTAMU
[Chorus]
AKU TERLENA DALAM PELUKAN
AKU TERTIPU DI DALAM RAYUAN
TAK KU SADARI RASA BENCI
DI BALIK JANJI YANG KAU INGKARI
[Reff]
APA SALAH DAN DOSA KU KAU TINGGALKAN SUCI CINTAKU
YANG KU PERSEMBAHKAN SEPENUH HATIKU
KAU INGKARI JANJI SUCIMU YANG KAU UCAPKAN DAHULU
TEGANYA KAU LUKAI HATIKU
[Rap]
AKU TAK MENGERTI MENGAPA TERJADI
DALAM RASA AKU CINTA YANG AKU MILIKI
TANPA DI PERANTARA KAU BUAT AKU CINTA
TETAPI KENAPA HARUS ENDING TERLUKA DENGAN TIBA-TIBA
BARU KU TAU CINTAMU ITU PALSU
JANJIMU TABU YANG KAU BERI PADAKU
MANIS JANJIMU HANYA SEBATAS UCAPAN
PERKARA RASA TAK SEPERTI UNGKAPAN
KU DALAMI KAU INGKARI
CINTA SUCI YANG TELAH AKU BERI
TAK BERARTI RASA INI
SESAL HATI TAK KAU HARGAI
[Chorus 2]
AKU TERLENA DALAM PELUKAN
AKU TERTIPU DI DALAM RAYUAN
TAK KU SADARI RASA BENCI
DI BALIK JANJI YANG KAU INGKARI
[Reff]
APA SALAH DAN DOSA KU KAU TINGGALKAN SUCI CINTAKU
YANG KU PERSEMBAHKAN SEPENUH HATIKU
KAU INGKARI JANJI SUCIMU YANG KAU UCAPKAN DAHULU
TEGANYA KAU LUKAI HATIKU
@nursyidah, I gave you a vote!
If you follow me, I will also follow you in return!
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Congratulations @nursyidah! You have completed the following achievement on the Steem blockchain and have been rewarded with new badge(s) :
Award for the number of posts published
Click on the badge to view your Board of Honor.
If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word
STOP
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit