the view

in view •  7 years ago 

32f9a052-6e04-4b70-8329-cd904527aacc.jpg

Pemandangan ini saya dapat ketika pulang kantor dimana badan yang terasa lelah, capek dan gerah, tiba-tiba disuguhi dengan pemandangan yang luar biasa indah. Sangat terbantu untuk mengisi penat dalam pikiran yang telah lelah seharian berfikir dan bekerja. Matahari yang sedang terbenam seakan memberitahukan kepada saya bahwa saya harus menyiapkan energi untuk esok. Menghirup udara senja ini rasanya ingin cepat-cepat berbaring :)

Syukuri hari ini dan berdoalah untuk esok hari agar hidup selalu bahagia...
Tanpa bersyukur tidak ada artinya semua yang telah kita dapatkan...
Maka sekecil apapun hasil yang kita peroleh syukurilah dan semoga esok hari kita akan mendapat hasil yang lebih baik...

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!