Istana maimun kota medan

in aceh •  7 years ago 

Hy steemian pada luang waktu kali ini saya akan membagikan sedikit tentang istana maimun yang berada di kota medan sumatra utara, indonesia.

image

Istana maimun ini sudah dijadikan tempat wisata yg dikunjungi oleh parawisatawan dari berbagai daerah,
Kunjungan tersebut juga sangat berfungsi bagi para tamu yang datang selain dengan serunya berfoto foto, para tamu pun dipandu oleh petugas untuk menceritakan berbagai adat adat yang ada di indonesia,

Selain itu para wisatawan juga bisa memakai pakaian pakain adat yang tersedia di istana maimun tersebut untuk dijadikan kenangan.

Sekian terimakasi :)

Follow me @dendyaditiya
Upvote and resteem

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!