Indahnya Tinggal di Desa

in acehgreen •  7 years ago 

image
Hamparan padi yang hijau sungguh sedap dipandang mata, siapa yang memandangnya terasa sangat teduh, mata jadi segar, pikirannya jadi lega.

image
Bila kita tinggal di daerah perkotaan, pemandangan seperti ini sungguh sangat diidam-idamkan, karena setiap hari pemandangan yang terlihat adalah kemacetan, polusi asap kendaraan, pabrik/industri, yang semua itu membuat kepala jadi pusing tidak karuan. Oleh karena itu, pemandangan yang hijau dan asri sangat dibutuhkan oleh orang yang tinggal di perkotaan.
image

image

image

image

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!