Inilah Kejadian Paling Menyedihkan Di Anime One Piece

in anime •  7 years ago 

image

Siapa yang tidak kenal si topi jerami, Monkey D. Luffy? Semua fansnya pasti tahu. Dialah bocah dengan kekuatan karet yang disebabkan buah iblis yang dikonsumsinya.

Dalama anime ini banyak menceritakan tentang pertarungan dan kisah konyol bin kocak sang pemeran utama, dan lainnya. Namun walau begitu, ada beberapa momen di mana penonton bisa menangis bahkan banjir air mata. Momen apa sajakah itu? Momen di bawah ini sangat menyedihkan(jika penulis tidak salah ingat)

  • Pembakaran Going Merry

image

  • Pertarungan Ussop dan Luffy

image

  • Luffy menangis saat melawan Kuma

image

  • Saat Ace Meninggal

image

Itulah beberapa moment yang sangat meyedihkan dalam anime one piece.

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!