keadaan sekarang
Assalamualaikum dan selamat pagi kepada sahabat steemian walau di manapun anda berada semoga kita semua masih diberi umur panjang dan kesehatan oleh Allah swt.
air menyeberang jalan raya
Sahabat steemian yang berbahagia , karena hujan terus menerus di kota kami Lhoksukon Aceh utara dilanda banjir besar . Sepertinya sejarah di tahun 2014 dan di tahun 2017 terulang kembali . Bahkan lebih dahsyat tahun ini 2020 . Saya tidak punya cerita lain kecuali , menceritakan keadaan terkini di kota kami . Air semakin tinggi dari perkiraan , jantung berdebar seakan akan entah apa yang akan terjadi.
istirahat sejenak di tamam
Harapan hanya satu dari sahabat stermian , do'akan kami agar kami diberi ketabahan dan kesabaran atas musibah banjir ini. Dalam hal ini kami yang dilanda musibah ini juga mendo'akan sahabat steemian agar terhindar dari musibah banjir ini .
Hanya ini yang dapat saya tuliskan sementara saya sendiri sedang mungung si di pertokoan tetangga .
Terimakasih atas dukungan dan perhatiannya , @steemcurator08 , @ernaerningsih , @hhusaini , @inwi , @amroja , @nroja , @nazarul , dan steem indonesia .
By @mahaguru