KIP Aceh dan Kabupaten/Kota Sikronisasi Data untuk Surat Suara

in berita •  6 years ago 


Banda Aceh – Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh menggelar rapat koordinasi bersama komisioner KIP Kabupaten/Kota di Aula KIP Aceh, Banda Aceh, 27 Oktober 2018. Agenda dibuka oleh Ketua KIP Aceh, Syamsul Bahri dihadiri oleh seluruh komisioner.

Rapat tersebut membahas sikronisasi database nama, nomor urut dan susunan DCT anggota DPRD Kabupaten/Kota dengan data pada Silon. Hasil nantinya untuk penyusunan surat suara anggota DPRD Kabupaten/Kota yang menjadi peserta Pemilu 2019.

“Melihat kembali perubahan-perubahan terkait SK DCT yang dilakukan oleh partai di semua Kabupaten/Kota,” kata Munawarsyah, Komisioner KIP Aceh yang memimpin rapat.

Menurutnya, perubahan terhadap koreksi tersebut dimasukkan oleh KIP Kabupaten/Kota dalam Silon penyusunan contoh surat suara. Setelah semuanya diinput, akan dibawa ke KPU Pusat untuk kemudian dicetak contoh surat suara untuk semua Dapil.

Munawarsyah menambahkan, hasil sikronisasi akan disampaikan langsung ke KPU di Jakarta pada Senin menadatang. “Semoga tidak ada kendala lagi dalam memastikan cetak surat suara,” ujarnya. [AW]




Posted from my blog with SteemPress : https://kip.acehprov.go.id/kip-aceh-dan-kabupaten-kota-sikronisasi-data-untuk-surat-suara/

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

YOU JUST GOT UPVOTED

Congratulations,
you just received a 13.69% upvote from @steemhq - Community Bot!

Wanna join and receive free upvotes yourself?
Vote for steemhq.witness on Steemit or directly on SteemConnect and join the Community Witness.

This service was brought to you by SteemHQ.com

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by KIPACEH from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.