Ini pertama kalinya aku ngopi di sigli.
Ngopi di salah satu deretan tempat hangout yang jumlahnya tak terkira sekarang. Tak terkira dibandingkan dulu, tahun 90-an ketika hidup aku memang cuma di Sigli saja.
Ajaib, sejak diputuskan pindah for good ke kota sebelah yang jaraknya cuma 2 jam-an, aku justru makin rajin pulang. Sayangnya, pulang tanpa ada tempat yang bisa diinapi, disinggahi beberappa malam. Berasa sekali di lebaran ini, biasanya menjelang lebaran aku dan kakak mulai merencanakan kepulangan walaupun hanya 2-3 hari, merencanakan apa saja yang akan kita lakukan selama di kampung kelahiran, kali ini justru tidak sama sekali. Bahkan aku tetap lebaran di kost-an. Itu mungkin lebih menyedihkan ya :D
Hari kedua lebaran, out of nowhere kita memutuskan untuk main ke Takengon, main sekaligus mengunjungi besan yang berasal dari kabupaten nan dingin itu. Sigli, bahkan tak menjadi kota persinggahan untuk sekedar ngopi santai 1-2 jam. Baru ketika dalam perjalanan pulang, itupun tidak dalam list daerah peristirahatan sementara sebelum melanjutkan perjalanan ke Banda Aceh.
Siang itu, aku masih di Bireun waktu itu, masih dengan rencana akan ngopi dengan Fakhri si asoe lhoek. Kubuka pesan yang jumlahnya sudah ratusan di messenger, salah satunya dari grup KSI Banda Aceh. Ada yang mengirim kabar sedang menikmati coklat di Soccolate di Pidie Jaya. Lokasinya hanya 1 jam-an dari kampung ibu, tiap tahun melewati tempat ini dengan harapan akan berhenti sejenak, tapi tak pernah terealisasi. Keluarga besar kurang suka dengan tempat yang pengunjungnya bejibun banyaknya. Tak lama kemudian, kiriman foto lainnya, jumlah pasukan semakin bertambah. Asik sekali, pikirku.
Ketika ngopi dengan Fakhri terpaksa dibatalkan, makin bad mood saja jadinya. Ngopi di Bireun batal, di Pijay gak usah diharap, di Sigli apa lagi. Eh gak taunya, melewati Pijay, si abang ipar mulai kelelahan dan harus mencari tempat pemberhentian sejenak. Setelah melewati beberapa warung kopi yang masih buka menjelang maghrib itu, akhirnya diputuskan untuk berhenti di Taufik Kopi Sigli.
Begitu masuk ke Taufik Kupi, kulihat @riodejaksiuro berjalan keluar, bersiap-siap ke mesjid sepertinya. Masuk ke dalam, aku bertemu @rezaacoi yang sedang sibuk dengan gawainya. Langsung teringat atok @rismanrachman dengan ekspresi seriusnya megang gawai ketika membuat sebuah tulisan haha. Sekilas sempat lihat beberapa steemian lainnya, tapi karena kurang familiar dan lebih banyak menduga-duga benar tidaknya mereka Steemian juga, memutuskan untuk gak menyapa *laah. Selang beberapa menit, aku bertemu dengan purcel, kerabat yang sedang berleberan di Sigli. Darinya aku tau, bahwa yang duduk di meja sebelah adalah para steemian kece asal Pidie, kecuali abang iparku yang duduk bersama mereka tentunya. Oya, dari suhu @rezaacoi juga aku kemudian kenal langsung dengan steemian @jeulamei , namanya cukup familiar di salah satu grup ksi yang jumlahnya tak terkira itu.
Sempat pula kutanyakan beberapa nama steemian lainnya, sayangnya mereka muncul setelah aku berangkat balik ke Banda Aceh.
Well,
setidaknya keinginanku untuk sekedar mengunjungi kampung kelahiran, ngopi sejenak sambil menikmati malam di kota Sigli sudah terpenuhi, di libur lebaran kali ini.
Smoga kembali lagi di masa depan. *Halah, padahal Sigli cuma selemparan batu saja hahaa
Posted from my blog with SteemPress : http://www.rahmanovic27.com/2018/06/25/mahalnya-ngopi-di-sigli/
Aku gak disebut. Ok. Udah gitu aja
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Akbar masuk ke salah satu yang disebutkan tapi tak disebutkan di kalimat ini :
:D
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
hahahahaha. Akbar udah di Sigli lagi
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Apa balek awal2....
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
awal-awal apa balek
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
beuhh..banda - Sigli udah kayak Ulee kareng- Darussalam ya :D
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Nanti bakalan dekat lagi kak, udah ada tol dari Padang Tiji, cuma 64 km
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Rahmanovic cuma ingat Aku, Bar.. Mohon bersabar
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Itu ujian
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
nama aku juga gak ada
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Bar, gantengmu terkalahkan untuk periode ini . . . 😁😁😁
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Bwuahahahahahhaa
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Mana da mahal kalau dibayarin 😜😜. Enak lii jalan-jalan terus. Terus jalan-jalan.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
kalau bawa pasukan dari rumah lumayan juga kak travelingnya :D. Mira pun bertugas jadi baby-sitter 2 ponakan , satunya bayi, satunya balita hahaha
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Wah, udah lulus kelas tinggi lah ini travelingnya bawa anak-anak.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Padahai awai aku disitu..
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
hahahaha maafkan.. g tau :D
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Berapakah harga kopinya?
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
1 M saboh glah. Meusigrak lheuh!
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Jaringan ada betol di sana? Haha
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Hahhaahahahahaha mayan
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit