Persiapan lebaran

in esteem •  7 years ago  (edited)

Sudah menjadi budaya ketika akan menyongsong lebaran adalah mempersiapkan atau membeli “baju baru, atau celana baru”. image image Baju lebaran baru merupakan salah satu kebutuhan yang hampir tidak bisa lepas dari persiapan di bulan Ramadhan. Sehingga banyak orang yang sudah dari jauh hari mempersiapkan baju lebaran baru.Semua persiapan-persiapan tersebut biasanya jadi hal yang paling menyenangkan untuk dilakukan.

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!