Manfaat adanya ujian

in esteem •  6 years ago 

Manfaat Adanya Ujian

Ujian merupakan sunnatullah yang berlangsung atas hamba-hamba_Nya. Ketika ujian dan cobaan itu melanda, sering sekali dada kita menjadi dan pikiran menjadi gundah gulana. Kita merasa bahwa tidak pantas mendapatkan ujian dan cobaaan itu semua, dan kita berharap agar di perlakukan secara adil dari sekarang apa yang kita rasakan.

image

"Di Balik Setiap Ujian, Pasti Ada Hikmahnya" , Nasehat ini sering kita mendengarkannya semenjak dahulu. Kalimat sangat sederhana namun begitulah adanya, bahwa setiap ujian dan cobaan pasti ada hikmah yang tersimpan didalamnya.

image

Sehingga semua perintah dan beban yang Allah tetapkan , hanya bagian dari ujian yang dia hadapkan kepada hamba-Nya.

image

Ujian Adalah gerbang kemulia, sedangkan cobaan adalah pintu kebahagiaan yang sebenarnya. Ujian dan cobaan adalah keniscayaan yang menghiasi jalan menuju kejayaan dan surga di sisi Allah Ta’ala, ia adalah saudara kandung dari iman. Karena tidak mungkin seseorang bisa menjadi mukmin yang baik kecuali dia mampu memenangkan ujian.

Siapa saja yang ingin mulia, bahagia, berjaya mendapatkan surga, maka ia harus bisa menghadapi ujian dan lulus dari cobaan yang menjadi bagiannya.

image

Sejalan dengan penjelasan ini Allah Pernah Berfirman didalam Al-Qur'an yang artinya, "Tiap-tiap yang bernyawa pasti akan mati, kami akan menguji kalian dengan kebaikan dan keburukan sebagai cobaan yang sebenar-benarnya"

image

Mudah-mudahan Kita Tergolong Kepada Orang-orang yang sabar Terhadap Ujian Dan Cobaan Allah

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order: