NIKMAT YANG TELAH LAMA TERLUPAKAN

in food •  7 years ago 

EDISI BUKA PUASA DENGAN SI DIA

Setelah sekian lama kita berpisah, akhirnya kita dipertemukan kembali. Di rantau orang yang penuh dengan cobaan dan kepenatan ini, engkau hadir menjadi penyejuk hati yang sedikit retak oleh polisi asap knalpot ibu kota.

Sangat membekas di ingatanku, terakhir kali kita bertemu di Kota Medan, juga di kali hatiku sedang gundah gulana. Kehadiranmu mencerahkan pikiranku, ide-ide cemerlang langsung menyusul masuk ke otakku setelah kedatanganmu.

Hari ini, tepat di perumahan Seruni Bekasi, engkau mengulang sejarah yang telah lama terlupa. Terima Kasihku padamu wahai "Lontong Medan". Jasamu tidak akan ku sia-siakan. Semoga engkau tenang di dalam perutku.

image

LONTONG MEDAN

image

image

image

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

hihi

Bener asik nih informasinya. Masih di Bekasi kah? Di mananya?

Sudah balik Bg, itu tadi ketika buka puasa di bekasi

Sudah.

Aku lagi di Bekasi. Kalauke Bekasi lapor dulu dong sama penguasa Bekasi.hihi

Kangen lontong Medaaan 😭😭😭

Makanya, nongkrong ke Cikini. Nanti aku pesan khusus untukmu

Mantap makan lontong beli atau buatan sendiri @andi.satria.??

lontong medan ☺ ,,, saya juga suka ini