Pulang Taraweh, Makan Bakso Kuah Yuk!

in foodphotography •  7 years ago 

Sebelum tidur, beli bakso di warung bakso Wonogiri di pinggir jalan. Warung baksonya cukup ramai, banyak yang beli bakso sejak sore sebelum adzan Maghrib hingga setelah pulang sholat tarawih. Jam sepuluh malam warung baksonya sudah tutup karena baksonya sudah habis.

IMG_20180603_202642.jpg
Alhamdulillah, masih tersedia dua porsi bakso kuah untukku. Satu porsi bakso kuah harganya hanya sepuluh ribu Rupiah. Rasa bakso dan kuahnya gurih dan enak. Sayangnya lagi-lagi saus sambal yang digunakan memakai saus sambal biasa yang banyak dijual di pasar tradisional. Bakso dan kuahnya 👍sedangkan saus sambalnya 👎.

IMG_20180603_202940.jpg
Setiap membeli bakso kuah, aku tidak pakai mie kuning supaya tidak bosan karena aku sering mengkonsumsi mie instant di rumah. Saus dan sambalnya dipisah karena anak-anakku kurang suka makanan pedas.

Makan bakso yuk sahabat Steemian,
Mari makan...
Selamat menikmati 😋😁

Kurang lebihnya mohon maaf, terima kasih telah meluangkan waktunya untuk membaca postingan sederhana ini. Selamat beristirahat dan selamat beraktivitas bagi yang sedang bekerja di malam hari.

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

World of Photography
>Visit the website<

You have earned 6.50 XP for sharing your photo!

Daily Stats
Daily photos: 2/2
Daily comments: 0/5
Multiplier: 1.30
Block time: 2018-06-04T14:05:51
Account Level: 1
Total XP: 332.85/200.00
Total Photos: 50
Total comments: 43
Total contest wins: 0
And have also received a 0.09 percent upvote.

Follow: @photocontests
Join the Discord channel: click!
Play and win SBD: @fairlotto
Daily Steem Statistics: @dailysteemreport
Learn how to program Steem-Python applications: @steempytutorials
Developed and sponsored by: @juliank

Jadi pengen bakso 😋

Yuk makan bakso bareng Bu @rantilisna 😋😁 🍜

Kayane seger bgt tuh teh😋

Kayak 🍧 es donk kalo seger @anitacarolina ? 😁

bukan bakso mercon kan ini heheheh

Bukan @masbudy94, ini bakso daging sapi 🍜 😋😁

Wuah mantap itu pastinya 😁😁

Mantap baksonya
Tapi kurang mantap saus sambalnya 😁

Saya sendiri kalau lagi puasa tidak begitu suka makan yang pedas pedas 😁

Kasihan perut ya @masbudy94 😁

Wah wah.. ini.. kok ada bakso disini hehehe

Mari mampir makan bakso 🍜 mas @fesbukan 😋😁

Saos nya merah merona dek @santiintan. Kk ga pernh mkn saos yg spt itu dek. Takut ada pewarba buatan

Iya kak @nyakti krn mau difoto, terpaksa saya pakai buat pelengkap saja , lebih enak beli saus sendiri di minimarket ya kak 😊

Terimakasih telah menggunakan #ramadan-tkf, ditunggu artikel berikutnya, segala yang berkaitan dengan Ramadhan

Salam hangat dari Kanada,

Terima kasih mbak @thekitchenfairy