Guru dan Siswa SMPN 5 Tanam Sawi dan Selada Hidroponik

in hidroponik •  7 years ago 

Bangunan sebagai rumah kaca tersebut dimanfaatkan guru dan siswa di SMP Negeri 5 Tanjungpandan sebagai tempat bercocok tanam secara hidroponik.

Menggunakan media berupa rock wall, sayur selada dan sawi tumbuh subur mengeluarkan warna hijau yang menyegarkan mata.
Butuh waktu sekitar 35 hari agar tanaman ini bisa dipanen. Waktu tersebut juga sekaligus untuk pembibitan," ujar pengelola yang merupakan guru IPA, Hermanto (54), Kamis (29/3/2018).

Kegiatan tersebut menurutnya juga sebagai media belajar bagi siswa.(*)

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!