My Inspiration On Steemit @anroja @nazarul @ aneukpineung78 @sangdiyus @fooart

in hive-103393 •  4 years ago  (edited)

50% rewards from this post will go to charity, account @steem.amal


IMG_20210717_011325_314.jpg
My inspiration on Steemit


Hi my dearest Steemian. How is it going ? May Yaa Razaq always give you a good health and fortune to all of you 🤍😇


@anroja

Terang saja tak ada habisnya jika berbicara tentang Kanda kita yang satu ini @anroja. Segenap daku haqqul yaqin bahwa pasti banyak yang mengidolakan beliau sebagai salah satu inspirasi terbesar di dunia per-Steemit-an, khususnya Indonesia.

Absolutely... Include me

Kekonsistenan dan komitmen beliau di dunia Steemit dengan highest spiritnya dalam mengembangkan dunia Steemit dengan berbagai cara upaya demi menghidupkan dan menjaring °hidden talent a.k.a. bakat-bakat terpendam. Lantas akupun menyebutnya dengan °black pearl


cyxkEVqiiLy2ofdgrJNxeZC3WCHPBwR7MjUDzY4kBNr81Rta2LoWxMtzmEvxnGKQvLGH8CTZ2brgv8oZARfjM86EvrUPaeAwEe567cLy5wqCfJFS8JjWVB7gRn8C4PHVUAr.jpeg
Source : Bang @anroja


Di tengah-tengah carut-marutnya beberapa kemunduran atau ketidak-aktifan segelintir Steemian dalam menulis beberapa tahun silam, beliau, Bang @anroja tetap teguh gegak-gempita melambungkan keaktifannya serta para Steemian lainnya untuk terus menulis di tengah-tengah kesibukannya sebagai seorang Radiografer

Salah satu statement beliau di salah satu postingannya yang merupakan 1 frekuensi dengan mindsetku selaku logophile adalah :

Bagi saya menyalurkan hobi dalam menulis lebih penting dibandingkan mengurusi hal-hal yang tidak berdampak bagi saya (ini karena salah satu sifat saya yang cuek).


Well, I do totally agree with his statement!
We are one line, Kanda @anroja


@nazarul

We can deny it ! In my point of view, he is one of the best of photographer about the human life and wilderness on Steemit.


JvFFVmatwWHRfvmtd53nmEJ94xpKydwmbSC5H5svBACH81bzFvHFVocX1Gv99NKgwuyCJv4TTXw4e49qyqDeXAHG5hYNgAagpMDjiGH8v1Row7XrZpSRw7CP4Zauh3B5dqtWTKAYsp.jpeg
Source : Bang @nazarul


Related dengan beberapa postingannya, di tengah-tengah kesibukannya sebagai seorang Ketua Pemuda, beliau tetap berjibaku berusaha untuk memberikan edukasi serta membagikan pengetahuannya kepada para Steemian khususnya yang berada di Pidie Jaya dan dunia maya. Bahkan berperan aktif dalam kegiatan @steem.amal bersama Team Pidie Jaya guna membantu sang manajer hebat kita di Steem Amal Bang @el-nailul

Bagaimana cara beliau melakukan shot pada sebuah objek. Tak pelak memang mostly shot pengambilan gambarnya adalah berbicara tentang °jalan-an (°read : manusia di balik kehidupan dan alam hutan belantara, sebuah Maha Karya ciptaan Yang Maha Kuasa

Bagaimana cara beliau mengambil gambar dari sudut tertentu dengan akurasi estetika yang mendominasi. Sungguh ciamik meski terkadang butuh •adorasi. Sebagai pengagum seni fotografi baik itu kehidupan jalanan maupun hutan belantara, ini sungguh diluar ekspektasi (+)

•adorasi = pengorbanan


Keep it up a good works, brada !!!


@aneukpineung78

Gaya bahasa sang senior Steemian satu ini patut diacungi jempol. Membaca ceritanya seakan menggiring kita sebagai pembaca untuk menjadi salah satu pemain untuk masuk ke dalam dunia cerita tersebut.


Zskj9C56UonWToSX8tGXNY8jeXKSedJ2aRhGRj6HDecqrgF9rXg4gVVhYFs9ZGKMybWFUsYHbGQFz6hpPvgh4PSJVx4vh75Z1DPMokG7b3MpAKRvgskz.jpeg
Source : Bang @aneukpineung78


Ada salah satu postingan beliau yang begitu ku ingat & menjadi favorit hingga sekarang di Motivation Story adalah TENTANG SEORANG LELAKI TUA PENJAGA TIMBANGAN BADAN DI KOTA TUA SEMARANG dengan kutipan yang simple namun bermakna elegan :

Bahwa hidup terjadi pada setiap kita dengan membawa cerita suka duka masing-masing.


6VvuHGsoU2QBt9MXeXNdDuyd4Bmd63j7zJymDTWgdcJjo1LXTU7ByYTHkqGqZ4upCb5hoAV1hz4cUXuA73diNd9xMMfg4ZjRVcVbFqKV3FFkhxEcQJgwEd7eAE63fC.png
Kriting Boy by Bang @aneukpineung78


Lagi-lagi di sela-sela kesibukannya beliau masih aktif menulis continuously di diary game Arteem, dunia Steemit Crypto Academy dan Motivation Story plus dengan karikatur unik nan lucu si Boy Kriting hasil swakaryanya.

@sangdiyus

Salah satu insan yang bisa dijadikan patokan plus andalan sebagai one of the best inspirator dalam menulis sebuah karya cerita dengan ke-kontemporerannya. Bagaimana caranya mempermainkan kata-kata (bukan hati).

Kata dengan rasa yang kuat dan terikat, aneh bin nyeleneh, story nan nyentrik menggelitik terusik namun asik. Dengan tata bahasa dan kosa kata yang butuh sedikit power untuk bisa memaknai sirat makna dalam akurasi.


mXkfdQ5uNnmc6HhJZXLngyUu7N9984ZMCbYSb7i27mivBDFF7F8YPAbsqxo8qYmTR9ntmiRuUjWeWoKvu5wfyeYJqTTGwKajRbaLgtoBc.jpeg
Source : Bang @sangdiyus


Membaca ceritanya tidak hanya sekedar membaca. Namun secara tidak sadar Bang @sangdiyus mencoba menarik geret pembaca untuk masuk ke dalam dunianya

Ringkas cerita yang paling menggoda adalah bagaimana cara beliau membuat sebuah postingan cerita a.k.a achievement di New Comers Community yang mostly Para Steemian memakai bahasa formal (in my point of view), namun beliau mengemasnya dengan tata bahasa yang ciamik, nyentrik menggelitik bin kocak serta jargon atau istilah dan menjadikannya postingan yang tidak biasa.

Luar biasa...

@fooart

Beliau merupakan salah satu inpirasi bagi ulon tuan dengan liarnya kreasi & imajinasi. Satu yang paling melekat di sanubari ingatan tentang salah satu cerita postingan Perempuan Yang Merayakan Lebaran Di Atas Pohon Asan. Membekas sekali di mantikku tentang bagaimana cara beliau memodifikasi cerita dengan gaya bahasanya yang sederhana namun mampu menari riang di kacamata pembaca.

Betapa full of kreasi & imajinasi dalam setiap story untuk bisa dicermati teliti dan dipahami.

Dan pada akhirnya ending cerita di luar prediksi. Unpredictable...


o1AJ9qDyyJNSpZWhUgGYc3MngFqoAMwLvQnd3PCW6yV5Qmvcv.jpeg
Source : Bang @fooart


Pada dasarnya masih banyak orang-orang hebat di platform "Steemit" hebat ini. Namun dengan tidak mengurangi rasa hormat, saya bangga kepada Para Steemian yang selalu berusaha untuk semangat menulis dengan segala bentuk karya, kreatifitas dan integritas serta keunikannya masing-masing di platform luar biasa ini.


Then the last but not least, ke-5 orang di atas yakni Bang @anroja @nazarul @aneukpineung78 @sangdiyus @fooart merupakan salah satu sumber inspirasi saya baik dalam berkarya, khususnya menulis atau memberikan serta menampilkan gambar yang terbaik pada setiap postingan.

Terkait ke depannya dalam postingan cerita, mereka merupakan menjadi sumber inspirasi terkuat saya dalam menulis karya sebuah postingan. Hal ini tak lepas dari mereka orang-orang yang hebat dalam mencampur-adukkan, mempermainkan kata-kata dan tata bahasanya dengan segala keunikannya masing-masing, dengan segala imajinasi, halusinasi, kreasi hingga di luar batas nalar namun ter-akseptasi.


Lon tangkop siploh jaroe meunyoe na kesalahan bak kata ataupun tata bahasa ulon tuan pada ban-bandum Rakan Steemian 🙏🏻

A big love 🤍


My respect goes to the judges :
@heriadi
@irawandedy
@miftahuddin
@harferri
@sofian88



Thanks a billion to Mr. @anroja @radjasalman @nazarul @heriadi @ernaerningsih and @el-nailul @klen.civil for the support.



Warm regards,
Intropluv

@asiahaiss

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Terima kasih telah berpartisipasi pada kontes #yourinspiration

;)

Geut, sama-sama Bang @klen.civil :)

Semoga menang @asiahaiss...

Menang atau gak itu urusan kesekian Bg 😅
Ini tulisan memang murni & didedikasikan untuk orang-orang hebat which is what I found in this platform Bang 😄

However syukon yak Bang @fooart 🙏🏻
Maaf izin comot foto yak Bg 🙏🏻😁

Hahaha..oke @asiahaiss.

Geut Bang @fooart hehe 😁

Beu menang buk Asiah👍👍

Geut, terimoeng geunaseh Pak @nazarul 🙏🏻
I just tell the truth, indeed. Ahaha