The Diary Game 30 Agustus 2024 : cuaca yang cerah

in hive-103393 •  4 months ago 

Assalamualaikum
Pada hari ini saya akan membagikan cerita harianku pada tanggal 30 Agustus 2024. Saya mengawali siang dengan membawa motor ke tempat yang bisa mencuci sepeda motor saya .sambil menunggu motor saya siap di cuci saya bermain game atau menonton video di tiktok,Ig,dan melihat status orang lain di WhatsApp.inilah motor saya yang ingin di cuci
IMG_20240830_142625.jpg

Sesudah motor saya siap di cuci saya pun segera pulang.saat saya pulang saya ditabrak oleh sapi di arah jalan pulang saya dan saya mengalami luka-di bagian tangan dan kaki .dan malam ini saya pergi buat mengurut kaki yang sudah tergeser akibat menabrak sapi .

IMG_20240830_195107.jpg

Setelah saya di urut saya pun mengambil obat yang dapat menghilangkan rasa sakit atau obat penenang di sebuah apotek terdekat di tempat tinggal saya.
Kesimpulan dari cerita saya hari ini adalah sesuatu yang telah kita rencana kan belum tentu bisa dapat seperti yang direncanakan karena segala sesuatu rencana boleh .tapi jangan kecewa dengan apa yang bisa membatalkan sebuah rencana walau pun rencana itu sangat penting .

IMG_20240830_200238.jpg

Itulah kisah ceritaku pada hari ini, semoga bisa terhibur. Sampai di postingan selanjutnya.
Wassalam
@coyy

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Thank you very much for publishing your post in Steem SEA Community. We encourage you to keep posting your quality content and support each other in the community

DescriptionInformation
Verified User
Plagiarism Free
#steemexclusive
Bot Free
BeneficiaryNo
burnsteem25Yes
Status ClubClub5050
AI Article✅ Original (Human text!)

Setiap cobaan yang dihadapi pasti ada hikmah, semoga cepat sembuh....

Perhatikan, tolong tingkatkan tulisan lebih panjang sedikit minimal 300 kata agar mendapatkan perhatian dari kurator, terimakasih.....................

I invite you to support @pennsif.witness to grow across the whole platform through robust communication at all levels and targeted high-yield developments with the resources available.

Click Here