Halo sahabat Steemit semua. Salam sukses dan semoga sehat selalu di manapun kalian berada.
Siang hari yang begitu terik, tetapi entah mengapa di masjid at tanwir suasananya dingin. Membuat siapa saja nyaman berada disana. Saya dan teman teman lainnya, memutuskan untuk rebahan sambil menunggu kelas siang hari ini.
Setelah rebahan bersama usai di masjid at tanwir. Kami langsung pergi menuju gedung kuliah umum 1. Tepat setelah kami sampai, beberapa menit setelahnya. Hadir lah dosen yang mengajarkan pelajaran lingkungan hidup sumatra.
Walaupun dosen tersebut terbilanh dosen yang paling santai, kadang masuk, kadang tidak. Tetapi beliau tidak pelit dalam memberi nilai. Beliau sangat berbaik hati dalam berbagi nilai. Inilah yang masih membuat kami betah dengan dosen ini.
Pertemuan kali ini kami membahas tentang taman nasional. Kami membahas apa itu taman nasional dan fungsinya. Fakta yang sudah menjadi rahasia umum. Pungli adalah hal yang membuat sepinya pengunjung di tempat seperti taman nasional dan tempat wisata.
Mau heran tapi fakta. Selain jalan rusak yang terkenal di lampung. Tidak dapat di pungkiri bahwa lampung jugamemiliki banyak pungli yang mana hal tersebut termasuk dalam hal penghambat kemajuan suatu daerah. Di lampung, alfamart saja memiliki tukang parkir yang siap menagih uang parkir, walaupun sudah di tulis secara jelas bahwa parkir gratis.
Terimakasih atas perhatiannya. Saya @dhisky pamit undur diri, see you next time.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Pulau Sumatera terkenal dengan Harimau nya yang mengagumkan dan aungannya yang menyeramkan..
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Tidak lupa dengan keindahan alamnya yang begitu mempesona
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit