The Diary Game | BetterLife |JUMAT, 16 Juli 2021 JUMAT BERKAH

in hive-103393 •  3 years ago  (edited)

ASSALAMUALAIKUM kembali lagi bersama saya @ikball43 di platform yang hebat ini, Semoga Sahabat Steemit Semuanya baik-baik aja.

IMG20210716081956.jpg

Pukul 07:40
Hal yang paling utama saya lakukan setelah bangun tidur adalah mengambil smartphone, lalu saya melihat jam karena udah jadi kebiasaan ku jika bangun dari tidur ku, lalu aku pergi ke kamar mandi untuk mengambil wudhu guna melaksanakan shalat subuh, setelah shalat subuh saya ganti baju turun ke bawah.

kemudian aku panggil ade ku yanti, suruh cek apa apa aja yang mau di belanjakan hari ini, lalu ade ku yanti bilang terus aku menulisnya di smartphone ku.

Jam menunjukkan pukul 08:20, aku berangkat ke pasar ketapang, tidak membutuhkan waktu lama kemudian aku sampai di pasar ketapang dan aku memarkir motor ku di tempat biasanya ku parkir.

Setelah itu. saya ambil smartphone ku dan melihat pertama apa yang harus di beli. lalu aku ke bagian-bagian sayur

IMG20210715075629.jpg
Membeli sayur tempe dan lain-lain

Saya berada di bagian sayur, lalu aku ambil smartphone, kemudian saya berfoto di situ, lalu aku membeli sayur sawi Rp. 10.000.membeli tahun Rp. 5000.membeli tempe Rp. 5000.

kemudian aku Lanjut ke bagian ikan untuk membeli beberapa jenis ikan hari ini, di karena kan hari jumat jadi di pasar gak terlalu rame orang belanja jadi gak usah antri langsung memesannya ikan nya.

IMG20210716080847.jpg

IMG20210716080631.jpg

IMG20210716080953.jpg
Membeli ikan beda beda tempat

Lalu saya ke tempat langganan untuk memesan ikan dencis harga ikan dencis hari ini 1 kg Rp. 35.000 lalu ikan bandeng 1kg harganya Rp 40.000 kemudian ikan sembo 1kg harganya Rp. 40.000 selanjutnya ikan merah harganya 1kg Rp. 45.000

Selanjutnya aku pindah tempat untuk membeli udang, udang hari ini masih seperti biasa harga nya 1kg udang Rp. 45.000
dan kemudian saya suruh cepet-cepet dikit soalnya hari jumat waktu nya mepet.

Selesai semuanya aku belanja, kemudian aku satukan semuanya belanjaan ku untuk di bawak pulang

Setegah jam kurang aku sampai di rumah, lalu aku ambil barang belanjaan ku untuk kasih ke ibu.

Seperti biasanya aku di toko melanjutkan tugas ku untuk menyapu lantai lap-lap meja makan dan lap kaca gerobak ku, selesai semuanya aku kerja kan, lalu saya nunggu masakan nya jadi.

Pukul 11:15
Sambil aku nunggu masakannya aku ambil smartphone dan membuka steemit dan beberapa sosial media yang lain. gak lama kemundian masakan hari ini udah siap,lalu aku pertama keluarin kuah pliek u kemudian aku keluarin kuah nangka pakek tetelan selanjutnya aku keluarin kuah asem keu'eung dan kuah ikan tuna tumis, selanjutnya aku keluarin ayam ikan dencis dan lain-lain.

Lalu saya naik ke lantai dua mau ambil handuk dan pergi ke kamar mandi untuk mandi dan mengambil wudhu untuk melaksanakan shalat jumat.setelah pulang dari jumat saya naik ke atas masuk ke kamar untuk istirahat sejenak karena aku mengantuk banget.

pukul 18:15
Saya bangun terus pergi ke kamar mandi untuk mandi dan mengambil wudhu untuk melaksanakan shalat Magrib, selesai shalat saya turun ke bawah untuk melanjutkan jaga warung ku sampai warung aku tutup.

Ini Cerita Saya hari ini Terima kasih telah mengunjungi block saya

@ikhsan01, @nasri99 yang telah membantu saya dalam steemit ini. Saya selalu berharap bisa belajar banyak tentang platform Hebat ini dari mereka.

Salam hormat saya juga Kepada @anroja
@nazarul
@steemcurator08
@steemseacurator
@radjasalman

📷 Picture | Photography
------------ | -------------
Model | Oppo A15
Android | 10
Camera used | Smartphone
Photographer | @ikbal43
Location | Aceh
Edit | Snapseed

Ingin mengenal saya lebih detail klik Di sini

Salam @ikbal43

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

SteemSEAcurator


SELAMAT

Postingan anda telah mendapat kurasi secara manual dari akun komunitas @steemseacurator.
Terimakasih telah berpartisipasi dalam komunitas Steem SEA

Kami akan sangat berterimakasih jika anda bersedia mendelegasikan Steem Power (SP) anda untuk kemajuan komunitas Steem SEA ini

Salam hangat
herimukti

Link pintas untuk delegasi:
100SP 200SP 500SP 750SP
1000SP 1500SP 2000SP 2500SP 3000SP

Postingan ini telah dihargai oleh @steemcurator08 dengan dukungan dari Proyek Kurasi Komunitas Steem.

Ikuti @steemitblog untuk mendapatkan info tentang Steemit dan kontes.

Anroja