The Diary Game Selasa , 16 Juli 2024 | secangkir kopi sejuta inspirasi

in hive-103393 •  6 months ago 

Assalamualaikum sahabat steemit
Pada pagi yang berbahagia ini saya ingin menulis kegiatan rutin sehari hari yaitu minum kopi di pagi hari

IMG_20240716_095206.jpg
Kopi memanglah pahit akan tetapi sang nikmat ketika mengerjakan sesuatu tugas ditemani kopi yang khas.
Pada hari ini saya minum kopi di warung kopi nikmat yang ada di mereudu , ngopi disini Memang lah nikmat seperti nama warkop itu sendiri, ngopi tidak lah seru jika tidak berbarengan dengan kue basah yang lezat

IMG_20240716_095117.jpg

Banyak sekali farian kue di sini yang dititipkan oleh warga setempat di warung kopi tersebut,

IMG_20240716_095145.jpg

ketika meminum kopi saya juga mendapat beberapa ide dalam penyelesaian masalah kedepannya seperti ide apa untuk berjualan nanti , dan juga ada hal hal lain yang ada di kopi dan tidak ada pada minuman lainnya .

IMG_20240716_095107.jpg

Ketika saya duduk dan ngopi di warung kopi tersebut saya mendapati satu kata motivasi yang bagus, saya mendapati kan inspirasi dan motivasi dari kata kata tersebut.

Kesimpulan nya hidup memanglah pahit tetapi juga harus di nikmati selayaknya kopi dipagi hari

Saya @mur01 , cukup sekian dari saya pada hari ini
Wassalamu'alaikum warahmatullahi wa barakatuh

Foto diambil menggunakan xiomi redmi note 10 pro

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Thank you very much for publishing your post in Steem SEA Community. We encourage you to keep posting your quality content and support each other in the community

DescriptionInformation
Verified UserNo
Plagiarism Free
#steemexclusive
Bot Free
BeneficiaryNo
burnsteem25No
Status ClubNo Club
AI Article✅ Original (Human text!)
I invite you to support @pennsif.witness to grow across the whole platform through robust communication at all levels and targeted high-yield developments with the resources available.

Click Here