|| The Diary Game - Better Life || Selasa, 6 September 2022 ~ Melakukan aktivitas pekerjaan di tempat kerja

in hive-103393 •  2 years ago  (edited)

Selamat pagi stemnian semoga hari ini selalu diberikan kesehatan dan keberkahan selalu.

Pagi hari saya terbangun dari tidur pukul 05.00 setelah saya terbangun saya langsung ke dapur untuk minum air puting karena kemarin saya sakit asam lambung naik jadi saya sekrang untuk minum kopi berhenti dahulu untuk menjaga kesehatan tubuh saya kembali bugar, karena ketika saya merasakan sakit, apapun makanan dan minuman enak menurut saya tidak enak karena saya sedang mengalami sakit, dengan hal tersebut apabila kita sedang merasakan sehat dan apapun makanan dan minuman yang kita nikmati terasa nikmat patutlah kita bersukur karena kita bisa menikmati kenikmatan makanan dan minuman tersebut, sehat itu rejeki tuhan yang begitu besar karena dengan kita sehat kita bisa melakukan aktivitas dan bisa menikmati rejeki makanan dan minuman dan merasakan ke enakan makanan dan minuman tersebut. Setelah saya beres minum dan sarapan pagi saya langsung bergegas mempersiapkan diri untuk berangkat ke tempat kerja karena saya sekrang masuk kerja shif pagi jadi saya pukul 08.00 harus sudah berada di tempat kerja, setelah saya siap langsung berangkat menuju tempat kerja meskipun di jalan menuju tempat kerja padat merayap karena padat kendaraan alhmdu6 saya sampai ke tempat kerja pukul 08.00, setelah sampai tempat kerja saya langsung masuk ruangan dan absen masuk lewat aplikasi absen di tempat kerja saya, setelah beres absen pagi saya bergabung dengan rekan kerja yang lain dan ikut mengobrol dengan mereka, setelah pukul 08.20 saya dan rekan saya Riki bersiap untuk melakukan pengecekan ke setiap ruangan, tahapan pertama saya pengecekan ke ruangan PLN untuk melihat pemakaian listrik untuk hari ini, kemudian dilanjutkan ke ruangan trafo untuk pengecekan suhu ruangan serta suhu tarafo, kemudian dilanjutkan ke ruangan genset untuk mencatat dan mengecek mesin genset, setelah itilu baru saya melanjutkan kembali ke ruangan pompa untuk mengetahui debit air dalam bak penampung serta mengecek mesin mesin di ruangan tersebut, setelah itu saya langsung ke meteran PDAM untuk mencatat pemakaian air PDAM, setelah beres pengecekan saya dan Riki kembali ke ruangan dan kembali stabil menuggu pekerjaan berikutnya.

IMG_20220906_085451.jpg
Pengecekan ke setiap ruangan pukul 08.20.00 bersama rekan kerja saya

IMG_20220906_085302.jpg
Pengecekan ke setiap ruangan pukul 08.20.00 bersama rekan kerja saya

IMG_20220906_085228.jpg
Pengecekan ke setiap ruangan pukul 08.20.00 bersama rekan kerja saya

IMG_20220906_084556.jpg
Pengecekan ke setiap ruangan pukul 08.20.00 bersama rekan kerja saya

IMG_20220906_083958.jpg
Pengecekan ke setiap ruangan pukul 08.20.00 bersama rekan kerja saya

Siang hari saya menerima tugas dari leader saya untuk melakukan kegiatan cuci AC outdoor gedung C, setelah menerima tugas saya dan rekan langsung mempersiapkan alat dan mesin, setelah siap langsung menuju lokasi AC yang akan di cuci, setelah tiba di lokasi saya membagi tugas untuk pengerjaan cuci AC outdoor gedung C, tahapan pertama untuk AC outdoor bagian atas di lakukan pengerjaan oleh Adam dan saya, kemudian AC bagian bawah di lakukan pengerjaan oleh Riki, setelah beres pengerjaan semua AC dari atas sampai bawah baru kami istirahat sejenak sambil merapihkan alat dan mesin, ketika melihat waktu tidak terasa sudah sore, setelah beres membereskan alat saya dan rekan kerja kembali ke ruangan dan istirahat sejenak di tempat kerja,karena pengerjaan cuci AC lumaya melelahkan dan untungnya kami adalah team jadi kami bergiliran melakukan pengerjaan tugas jadi tidak terlalu melelahkan.

IMG_20220906_105442.jpg

IMG_20220906_100314.jpg

IMG_20220906_094111.jpg
Pengerjaan cuci AC outdoor gedung C

Setelah beres melakukan kegiatan cuci AC kami kembali ke ruangan dan stanbai kembali di ruangan, ketika saya melihat jam sudah pukul 17.00 karena saya menurut absen pulang jam 17.00 dan rekan kerja yang lain pukul 20.00, dengan hal tersebut saya segera absen pulang dan bersiap kemudian ijin pulang ke rekan yang lain, setelah ijin pulang saya langsung ke tempat palkiran motor mengambil motor dan langsung pulang ke rumah.

Demikian postingan saya, Terima saya Kepada :
@anroja @ernaerningsih @radjasalman @firyfaiz @mirzamg @alhasan @ chimot23 atas dukungan dan bimbingannya kepada saya.

Wassalam,

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  
Club5050
DescriptionAction
Plagiarism-Free
Bot-Free
Verified User
Beneficiary Rewards
Support burnsteem25
Voting CSI4.8

Terimakasih telah berbagi bersama disini.

TEAM 1

Congratulations! This post has been upvoted through steemcurator04. We support quality posts anywhere and any tags. Curated by : @kouba01