Pengantar
Hai Steemian semuanya, untuk mengisi waktu istirahat pertengahan musim The Diary Game, kami Komunitas Steem SEA ingin mengajak Steemian semuanya untuk tetap menulis atau memposting sesuatu yang berkualitas. Dan untuk menyahuti permintaan sebagian besar Steemian yang bergabung di Komunitas Steem SEA, kami mengadakan kontes fotografi.
Tema : Pantai
Hadiah
Total Hadiah untuk tiga pemenang kontes fotografinya 20 STEEM + Upvote dari @steemcurator08. Rinciannya sebagai berikut:
- Hadiah Pertama : 10 STEEM + Upvote 100% dari @steemcurator08 (sekitar $5)
- Hadiah Kedua : 6 STEEM + Upvote 80% dari @steemcurator08 (sekitar $4)
- Hadiah Ketiga : 4 STEEM + Upvote 60% dari @steemcurator08 (sekitar $3)
Periode
Kontes ini berlangsung sampai tanggal 31 Agustus 2020 pukul 23.59 WIB (Waktu Indonesia bagian Barat)
Syarat
- Minimal 3 fotografi pantai.
- Minimal 50 kata yang menjelaskan tentang fotografi pantai tersebut.
- Mencantumkan nama pantai dan lokasinya serta jenis kamera yang digunakan.
- Foto-foto tersebut belum pernah di posting atau di upload di mana pun sebelumnya (original).
- Pengambilan foto harus dalam orientasi lanskap (horizontal).
- Entri harus dikirim ke Komunitas Steem SEA, dengan terlebih dahulu berlangganan Komunitas Steem SEA.
- Satu akun hanya diperbolehkan mengirim satu postingan.
Sponsor
Kontes ini di sponsori oleh @anroja dan @steemcurator08.
Contoh fotografi untuk kontes
Congratulations, your post has been upvoted by @dsc-r2cornell, which is the curating account for @R2cornell's Discord Community.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Sebuah kontes yang sangat menarik untuk untuk diikuti, para fotografer tunjukkan kemampuan anda dalam mengabadikan sebuah obyek foto, terimakasih kepada para sahabat steemit yang mau berpartisipasi dalam kontes ini.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Wow keren banget nih... Boleh pakai stok yg pernah dikunjungi kan?
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Woi kontes keren sekali, saya tidak akan melewati kontes yang sangat bagus ini.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit