Burnsteem25#100% power up# Better Life-The Diary Game || Rabu 24 Agustus 2022 - Menikmati Secangkir Espresso di Festival Kemerdekaan

in hive-103393 •  2 years ago 

div class="text-justify">


25% Reward postingan ini untuk komunitas @null🙏


Assalamualaikum

Sahabat Steemeans semuanya. Bagaimana keadaan hari ini? Semoga kita selalu Semangat dalam menjalankan aktivitas kita. Berjumpa lagi bersama saya @uniii di platform steemit yang luar biasa ini.

Sore ini setelah shalat ashar saya langsung menuju ke lapangan blang padang,biasanya saya pergi bersama keluarga kecil sambil menikmati kuliner dan kawanin anak-anak bermain,kebetulan di lapangan blang padang ini banyak permainan untuk anak-anak juga,tapi untuk hari ini saya pergi sendiri karena kebetulan istri dan anak-anak pulang ke kampung halaman kemarin.
Setelah menempuh perjalanan yang tidak terlalu jauh akhirnya saya sampai di lapangan blang padang,lalu memarkirkan motor saya ditempat parkir,setelah memarkirkan motor saya langsung masuk kelapangan mencari stand kopi kawan seperjuangan masa kuliah dulu,sebelum sampai ke stand kopi gata milik kawan,saya keluar masuk dulu ke stand yang ada diacara festival kemerdekaan yang diadakan Kodam Iskandar muda Banda Aceh mulai tanggal 23 sampai dengan Tanggal 27 agustus 2022.

IMG-20220824-WA0044.jpeg

IMG20220824173157.jpg

pengunjung festival kemerdekaan semakin ramai menjelelang pukul 17.30 wib,sayapun langsung menuju ke stand kopi gata menjumpai kawan saya yang lagi sibuk melayani pelanggan yang memesan minuman,kebetulan sore ini cuaca agak panas walaupun sudah menjelang petang dan ditambah lagi pengunjung yang mulai memadati arena festival,setelah selesai melayani pelanggan kawan saya langsung menjumpai saya sekalian menawarkan minuman dingin,sayapun langsung memesan minuman kesukaan saya brown sugar espresso dingin,sambil menunggu minuman datang saya langsung ngobrol ma kawan masalah usaha kopinya selama ini,disaat lagi asyik ngobrol minumanpun tiba dibawakan oleh karyawannya,sambil menikmati minuman kami berdua tetap melanjutkan pembahasan tentang pekerjaan,kebetulan kami selain sahabat waktu kuliah dulu juga rekan kerja sampai sekarang,tidak lupa juga kami membahas seputar bisnis kopi yang sedang dijalankan selama ini,disaat kami lagi serius membahas masalah kopi diacara festival tiba-tiba datang lagi salah satu kawan kami sekaligus atasan kami di tempat kerja,beliau pergi dengan keluarga untuk melihat stand di festival kemerdekaan,beliaupun terkejut melihat kami ada disitu,kawan sayapun langsung menawarkan minum untuk beliau dan keluarga,setelah beliau minum kemudian pamit untuk pulang kebetulan hari sudah menjelang maghrib,saya sebenarnya rencana mau pulang juga dan langsung ketempat parkir motor,sampai ditempat parkir saya lihat parkir sudah penuh karena pengunjung semakin ramai dan mulai memadati lapangan,akhirnya saya batalkan untuk pulang dulu dan balik lagi ketempat kawan saya tadi,setiba ditempat kawan saya lihat pengunjung mulai mencari makanan dan minuman,mungkin mereka sudah lelah haus setelah berkeliling ke stand pameran,kebetulan disamping tempat jualan kawan saya itu ada tenda yang menjual berbagai macam kuliner,haripun semakin gelap pengunjung mulai meninggalkan stand untuk bersiap-siap menunaikan shalat magrib karena waktu magrib sudah tiba,saya dan kawan juga menuju mushalla yang ada di festival kemerdekaan,setelah kami tiba dimushalla dan langsung antri karena sudah ramai,setelah menunaikan shalat maghrib kami langsung menuju tempat penjualan lagi,setelah itu saya langsung pamit pulang sama kawan,kebetulan jam sudah menunjukan pukul 21.00 wib,pengunjungpun semakin memadati lapangan,untuk menghindari macet sayapun langsung pulang.

IMG20220824204735.jpg

Sampai di sini dulu cerita saya hari ini, Semoga bermanfaat untuk teman-teman steemit semuanya tanpa kalian diary ini tidak ada artinya. Selamat beristirahat, sampai jumpa di lain kesempatan.

WASSALAM

Teruslah berkarya di dunia Steemit karena berkarya bisa memberikan kamu energi positif yang dapat membuatmu menjadi pribadi yang lebih hebat.

Terimakasih saya kepada kakanda
@anroja
@nazarul
@herimukti
@mirzamg
@radjasalman

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  
  ·  2 years ago 
Newcomer
DescriptionAction
Plagiarism-Freeâś…
Bot-Freeâś…
Verified Userâś…
Beneficiary Rewardsâś…
Support burnsteem25âś…
Voting CSI0

Terimakasih telah berbagi bersama disini.

  • Mohon memanfaatkan sumber daya steem power dengan baik dengan cara melakukan voting terhadap postingan yang berkualitas minimal 10 post per hari dan tidak melakukan voting terhadap postingan sendiri (self vote).

  • Mohon untuk melanjutkan Achievement 2 agar dapat mengerti tata cara penulisan yang baik dengan Markdown Style