SEC S11W3: "Show your originality"steemCreated with Sketch.

in hive-113376 •  last year 

Picsart_23-08-13_22-46-12-462.jpg
edit by picarts


Halo semuanya.. Saya senang menyambut tantangan di minggu ketiga ini. Ini adalah partisipasi saya di komunitas hebat ini. Sebuah topik menarik akan saya coba kembangkan, ini dia topik kita "Show your originality".

LUCYMssPjPkNSqA4R8GVisGuWmEiTbcWLWDufxa8iJ53FUiV2L9kHKEnuu6UwsBt3cx5E6NcvszNnJfW9jHK1r75pZmy847jKrMG5a7jbq...rNwjABCfyvYfbdAgxnm3wsNki43HvKg7P7WARxDUpLvvmmBBaz3C9R6u4w1ejbfEcD8o8gxPKZxu6Je7uE72y2RVbTvs3EUdVLieGffqKyQg8C3J7SQrNe5yp.jpeg

Saya sangat tertarik dengan setiap topik yang berhubungan dengan makanan dan masakan. Ini adalah bagian dari pekerjaan saya. Jadi hari ini saya akan berbagi resep spesial dan lezat buat anda. Ini benar-benar resep orisinal yang saya kembangkan dan saya akan menyajikan untuk anda.

Ini dia "Mie instan menu ikan sidat ". Nah jika anda belum mengenal nama ikan sidat, saya akan mencantumkan sumber referensi tentang ikan ini sumber wikipedia


⬇️ BAHAN YANG KITA BUTUHKAN :


  • Ikan sidat satu ekor (bersihkan dan potong-potong)
  • Mie Instan satu bungkus
  • Bumbu kari satu sendok makan
  • Sayuran kol, touge, seledri (opsional)
  • Minyak goreng satu sendok makan
  • Garam dan jeruk nipis

IMG_20230813_213219.jpg
persiapan bahan - bahan


IMG_20230813_213126.jpg
ikan sidat yang sudah dibersihkan


IMG_20230813_212809.jpg
mie instan dan sayuran


IMG_20230813_212835.jpg
Bumbu kari


⬇️ LANGKAH MEMASAK :


  • Panaskan minyak goreng, tumis bumbu
  • Masukkan ikan sidat dan aduk sebentar
  • Tambahkan air 500 ml
  • Tambahkan garam dan perasan jeruk nipis atau lemon
  • Tambahkan sayuran dan tunggu sekitar 10 menit supaya ikan sidat matang secara merata.
  • Masukkan mie instan, anda juga dapat menambahkan kecap manis dan saos sesuai selera.
  • Setelah 5 menit matikan api kompor, dan "mie instan ikan sidat" siap untuk disajikan. 👌

IMG_20230813_213115.jpg
proses memasak 1


IMG_20230813_213048.jpg
proses memasak 2


IMG_20230813_213022.jpg
proses memasak 3


IMG_20230813_212955.jpg
Hasil akhir


IMG_20230813_213200.jpg
mie instan menu ikan sidat siap untuk disajikan


Nah.. Sangat mudah bukan? 😊, jika Anda tidak menyukai ikan sidat ini, anda bisa mengganti dengan menggunakan menu yang lain seperti seafood, udang dan daging. Anda bebas berekspresi dan menunjukkan selera anda. Selamat mencoba!!! 🤗

Menurut Anda apa yang membedakan Anda sebagai seorang Blogger?

IMG_20230813_212428.jpg
foto gambar pribadi


Menjadi seorang blogger merupakan cita-cita saya. Disini saya bisa berbagi pengalaman serta berbagi pengetahuan yang unik dan menarik. Saya selalu memiliki minat terhadap hal-hal yang berkaitan dengan kuliner,dan itu yang sering saya Bagikan dalam artikel saya.

Saya juga sangat suka membaca artikel pengguna lain, saya bisa mendapatkan pengalaman baru serta belajar banyak tentang berbagai hal karena saya percaya bahwa setiap masing-masing individu memiliki bakat yang unik dan menarik

Apa artinya bagi Anda untuk menjadi Asli?

Saya kira ini adalah hal yang paling penting untuk kita lakukan, terutama di platform ini. Kita harus bisa menunjukkan bakat asli kita sendiri, bukan hasil plagiat atau menjiplak karya orang lain. Kita juga harus mampu menjaga reputasi dan image yang baik di mata orang lain. Dengan menjadi asli, kita akan lebih dihargai dan didukung.

Menurut Anda, apa postingan Anda yang paling orisinal di Steemit dan mengapa? Bagikan dengan kami tautan Anda.

Saya telah membuat banyak postingan orisinal di steemit. Saya sering kali berbagi aktivitas keseharian saya dalam tema "The Diary Game". Dan saya sering berbagi resep kuliner. Ini adalah kebiasaan yang saya lakukan disini. Dan yang paling menarik minat saya adalah mengikuti kontes di berbagai komunitas, ini benar-benar menantang dan sangat menyenangkan bagi saya.

Dibawah ini adalah salah satu tautan postingan asli saya 👇👇👇

https://steemit.com/hive-120861/@chefdanie/ide-kuliner-kepala-ikan-kuah-asam-pedas

Sekian dulu untuk publikasi saya minggu ini, sampai jumpa dalam Tantangan berikutnya.. 😊

Undangan saya : @jyoti-thelight @mini80 @paholags @alliarubab

Keterangan : Semua gambar adalah milik pribadi. Di potret Dan diedit dengan menggunakan ponsel Redmi Note 11 Pro 5G.

SALAM

@chefdanie

ACHIEVEMENT 1



Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Thank you, friend!
I'm @steem.history, who is steem witness.
Thank you for witnessvoting for me.
image.png
please click it!
image.png
(Go to https://steemit.com/~witnesses and type fbslo at the bottom of the page)

The weight is reduced because of the lack of Voting Power. If you vote for me as a witness, you can get my little vote.

Your dish look so delicious. I would really want to try it at home. Thanks for sharing the best recipe of it with us. I would say it a high creativity because I love cooking.

Best wishes for the contest.

Saya berharap anda akan mencobanya di rumah. Ikan belut rasanya sangat gurih dan lezat.
Terimakasih banyak atas kunjungan anda
Salam sukses untuk anda sobat.. 👍

Hi @chefdanie, what an incredible recipe you share with us, where the eel stands out with its flavor and together with the spaghetti you create a preparation full of flavor, color and magic.

Being original, is very important as you say and is what differentiates each one from the others, what makes it stand out among all. Your work in the culinary art is amazing, because you prepare wonderful dishes with the food you have at hand. It is that, whoever cooks, carries within him that great talent, which develops over time as you have done.

Thank you very much for your participation in the Steemit Engagement Challenge and for sharing this incredible recipe with eel.


Esta publicación fue escaneada con https://contentatscale.ai/ai-content-detector/ para detectar el uso de IA y los resultados fueron que es probable que este texto haya sido escrito por un humano.

DescriptionInformation
Plagiarism Free
#steemexlusive
Club100
Bot Free
IA Free


Bxod1Y9Z4SQvHpXs1WzBaGwb98frHxzWanRUCoG67GmFPhEuQsQ3dX8Fi3Sm6ecgmFH34gS5RCA9BmesTtp52BLrg15rFB5YoCNQiVLA9nCBou9xLZNtrQm4UaHc9G...PmekquXzVxmxLYGHXBYViiQHzxqKu1rEzAMBBRBKayNyfLGXdokJ2qH1Ncj28BYwFLTM9EdMCQHfCRPFL7Cpxfk23XGBcrhE96nTRtrY6BwLp2s1SQZew5eCN.jpeg
Te invitamos a seguir las redes sociales para Steem y Steemit en Instagram

Y también te sugerimos votar por @cotina como Witness, sino sabes como hacerlo, podrías revisar esta publicación: https://steemit.com/hive-113376/@colombiaoriginal/colombia-original-apoyando-a-cotina-como-witness.

Thank you very much for your verification
Very beautiful review buddy ☺️

Greetings success 🙏

Hola amigo, espero se encuentre bien 🙏

Excelente plato nos has compartido, te felicito.

Se nota que te encanta la cocina. La receta se ve deliciosa y fácil de elaborar. Me gustó mucho.

Tienes mucha razón, ser original es ser auténtico y no plagiar. Te deseo éxito en el desafío 👍

Bendiciones para ti 🙌

Halo my friend ..

Benar sekali bahwa kita harus menjadi diri sendiri dan tidak meniru orang lain.

Thank you very much for your visit and support friend,
Wishing you all the best..

Saludos amigo

Ha realizado una excelente receta, además nos has dejado un paso a paso ilustrado a través de tus imágenes que son de calidad y puede apreciarse muy bien lo que ha realizado.
Se ve realmente sabroso, y demuestra tu originalidad.
Éxitos y buena suerte con tu participación

That's right, buddy. This is an original recipe that I Share and hopefully useful. I'm glad you could try it at home.

Thank you for your visit and attention.
Many blessings 👏

¡Saludos amigo!😊

He podido notar la pasión que sientes por la gastronomía y, este platillo que nos comparte es bastante interesante ya que, cuidas cada detalle para que el resultado final sea así de delicioso como luce.

Te deseo mucho éxito en la dinámica, un fuerte abrazo💚

Sharing original recipes makes me happy because I am able to share my knowledge and experience with others. I hope you will try the recipe I gave.

Thank you very much for your visit and good luck 👍🙏

friend.

  • first thanks for the invite.
  • Second, I love your originality, that recipe looks delicious.... I would like to try a little.
  • Third, we all have different talents and abilities that make us original in what we like...success for you

Thank you very much for your visit and support friend @mini80.. Glad to see you have accepted my invitation, I appreciate it 🙏

It's important to always keep original and strive to be yourself

Many blessings..