Steem engagement challenge-S10/W4| Do you think advanced technology somehow hampers our natural thought process?

in hive-120823 •  2 years ago  (edited)

20230630_180456_0000.png

Jumat, 30 Juni 2023 | Komunitas Incredible India merilis kembali tema menarik dalam tantangan keterlibatan steemit musim 10 minggu 4:
Do you think advanced technology somehow hampers our natural thought process?

Saya pikir tema ini cukup menarik untuk dikupas dalam postingan ini, dan kita akan memberikan pernyataannya berdasarkan poin-poin yang tersebut dalam kontes.

1. Apakah menurut Anda teknologi canggih entah bagaimana menghambat proses berpikir alami kita? Bagikan pendapat Anda.

Semakin lama dunia terlihat semakin memiliki berbagai bentuk kecanggihan teknologi yang memberikan kemudahan bagi kita. Terkadang sesuatu yang jauh terasa menjadi dekat, sesuatu yang tidak terlihat akan nampak jelas, hingga bahkan suatu yang tidak dipahami akan dapat dimengerti - lewat sistem yang dimiliki oleh kecanggihan teknologi dunia. Semua itu memang terlihat sangat membantu terhadap kebutuhan umat manusia.

Namun disisi yang lain kita perlu menyadari bahwa begitu keterikatannya kita dengan segala jenis teknologi canggih tersebut, padahal banyak sisi positif lain yang perlu direalisasi dengan akal sehat manusia.

Teknologi memiliki sisi baik dan juga sebaliknya - sisi negatif bagi kehidupan manusia. Lantas manusia harus mengaturnya dengan baik tentang dimana tempatnya manusia akan menggunakan teknologi dan dimana juga tempatnya manusia harus mengedepankan akal sehatnya.

hands-820272_1280.jpg
Source Pixabay

Jadi disini saya berpendapat bahwa:
Utamakan akal sehat kita untuk menemukan suatu jawaban atau apapun itu dalam kehidupan kita, karna dengan berpikir manusia akan selalu mengasah otaknya dan dengan tanpa berpikir bahwa akal sehat manusia akan ditenggelamkan oleh kecanggihan teknologi.

Gunakanlah teknologi selagi itu membutuhkan dan jangan pernah meninggalkan cara berpikir dengan akal sehat kita, karna akal sehat lebih penting untuk dikedepankan, dan sewajarnya jika teknologi itu adalah dibawah kendali akal sehat manusia.


earth-2254769_1280.jpg
Source Pixabay

2. Haruskah kita bergantung sepenuhnya pada teknologi canggih ini, atau haruskah kita juga menggunakan kecerdasan kita? Jelaskan alasan di balik jawaban Anda.

Manusia tidak seharusnya bergantung pada kecanggihan teknologi, karna itu akan mengakibatkan tenggelamnya akal sehat manusia secara perlahan.

Seharusnya manusia mengedepankan kecerdasannya untuk mengendalikan semua persoalan hingga pada tinggat pengendalian teknologi dunia, karna pada dasarnya kecerdasan manusia lebih penting dan lebih unggul dari teknologi dunia.

Gunakan kecerdasan melalui akal sehat kita untuk segala perihal hingga bahkan untuk mengendali teknologi.

book-841171_1280.jpg
Source Pixabay


3. Apakah Anda mendukung atau menentang penggunaan teknologi canggih? Bagikan logika di balik pilihan Anda.

Saya mendukung penggunaan teknologi canggih, tetapi tidak seharusnya manusia tergantung kehidupannya pada teknologi canggih tersebut. Lantaran kita juga menyadari bahwa manusia membutuhkan kecanggihan teknologi untuk menguasai dunia yang lebih hebat, tetapi saya berpendapat bahwa semua itu harus dikendalikan oleh kecerdasan serta akal sehat manusia.

Logika yang kita lihat saat ini:
Manusia bisa berkomunikasi dengan berbagai teman yang ada dibelahan dunia - itu dikarnakan adanya kecanggihan teknologi. Dan manusia bisa saling membantu atau menolong lewat kecanggihannya teknologi yang dapat memudahkan manusia untuk melakukan pentranferannya kearah yang akan dibantu.

rubiks-cube-5017116_1280.jpg
Source Pixabay

Namun disatu sisi saya juga harus menentang penggunaan teknologi canggih. Lantaran teknologi menyediakan beragam fitur canggih yang mampu memudahkan manusia, hingga terkadang manusia tidak menyadari akan adanya kekeliruan didalam fitur tersebut.

Logika yang harus diperhatikan untuk umat Islam:
Teknologi menyediakan fitur Al-quran digital yang lengkap, tetapi terkadang terdapat banyak kekeliruan yang terjadi dalam fitur tersebut - hingga membuat umat Islam berdosa jika memaksakan dirinya untuk membaca kalimat-kalimat yang keliru tersebut. Maka itulah salah satu logika yang membuat saya menolak teknologi canggih.


4. Berbagi keuntungan dan kerugian dari teknologi canggih.

Keuntungan:
Teknologi akan memberikan banyak keuntungan bagi manusia karna teknologi telah memudahkan kehidupan manusia. Lantas manusia sangat mudah melakukan komunikasi dengan manusia lainnya hingga kebelahan dunia. Saya pikir itu salah satu yang menguntungkan bagi manusia.

Kerugian:
Teknologi memberikan kerugian kepada manusia jika mereka menggunakannya kearah jalan yang salah. Lantas manusia akan saling menebarkan fitnah lewat media sosial, membuat jebakan kepada yang lain, menipu satu-satu pihak, dan hingga bahkan membuat suatu fitur yang didalamnya terdapat kekeliruan. Maka begitulah bentuk-bentuk terjadinya kerugian bagi manusia dari canggihnya teknologi.

20230630_015953_0000.png

*****

Teman yang diundang: @ridwant @aril.hatake @f2i5 @mahyulmaulana @jannatmou @liasteem @sailawana @wilmer1988 @emsonic

Terima kasih saya ucapkan kepada teman semua yang telah singgah serta membaca postingan sederhana ini. 📝

Hormat kami kepada:
@meraindia

Best Regards, @elrazi

Discord: elrazi#4653

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Thank you, friend!
I'm @steem.history, who is steem witness.
Thank you for witnessvoting for me.
image.png
please click it!
image.png
(Go to https://steemit.com/~witnesses and type fbslo at the bottom of the page)

The weight is reduced because of the lack of Voting Power. If you vote for me as a witness, you can get my little vote.

Thank you @steem.history

Teknologi memang pada dasarnya bertujuan untuk memudahkan manusia dalam melakukan berbagai aktivitas namun terkadang jika salah kaprah dalam menggunakan teknologi bisa menjadi bumerang

Sukses untuk kontesnya ya..
Thanks udah mengundang saya di kontes ini.

Selamat idul adha 1444H

Terima kasih @sailawana telah memberikan tanggapan luar biasa ini.

Selamat hari raya Idul Adha 1444 H 🙏

Sampai kapanpun teknologi canggih tidak akan menandingi kemampuan manusia, karena teknologi hanyalah sistem dan alat yang selalu harus mendapat sentuhan manusia.

InsyaAllah Saya akan datang! Terima kasih atas undangannya.

Terima kasih pak @ridwant telah membaca postingan ini. 🙏

Hola amigo es un gusto saludarte;

La verdad que estoy de acuerdo contigo las personas deberian priorizar su capacidad intelectual para ello es recomendable, analizar, buscar soluciones, poner en practica varias alternativas, se puede vale apoyandose de la tecnología pero no hacer de ella la dependencia.

ciertamente me gusto estas palabras que ha expueso:

Use la tecnología mientras sea necesaria y nunca deje la forma de pensar con nuestro sentido común, porque es más importante presentar el sentido común, y es natural que la tecnología esté bajo el control del sentido común humano..

Importantísimo, no dejemos nunca de usar nuestro sentido común, no es bueno dejar que nuestras neuronas se atrofien, la capacidad de pensar y analizar del ser humano es increible, entonces debemos tener cuidado con eso.

Buena entrada amigo, saludos y te deseo mucho éxito en el concurso!!

Terima kasih banyak temanku @damisvilladiego telah singgah untuk memberikan tanggapan luar biasa ini.
Semoga harimu menyenangkan temanku 😃

Loading...

Está usted en concordancia con lo que particularmente pienso sobre este tema. Es imprescindible determinar las áreas, las tareas donde la tecnología representa una gran ventaja para los seres humanos. Y es necesario también cultivar la inteligencia de nuestra especie, impedir que los nuevos dispositivos tecnológicos los conviertan en individuos automatizados, por lo tanto, es necesario estar vigilantes, tomar conciencia con respecto a estos adelantos. Éxitos, amigo...

Terima kasih @cruzamilcar63 telah membaca postingan ini. 🙏

hello my dear friend @elrazi
Many thanks for mentioning me
I always like to say that self-efficacy can change our lives. But technology is a matter of experience in our use or education. Good luck friend

Terima kasih teman baikku @jannatmou